ARTICLE
TITLE

Peningkatan Kemampuan Motorik Halus Anak sebagai Persiapan Membaca Menulis Pemulaan (MMP) Melalui Permainan Puzzle di Kelompok B TK Insan Terpadu

SUMMARY

Sebagai pengenalan persiapan membaca dan menulis pada anak maka tugas guru dan orang tua adalah mendampingi anak ketika belajar, salah satunya adalah mencarikan permainan yang menunjang anak untuk semangat belajar dan membantu meningkatkan motorik halus pada anak. Permainan sangat berperan penting dalam proses belajar anak, dengan adanya permainan anak-anak akan lebih tertarik dengan suatu pelajaran yang akan mereka pelajari. Untuk meningkatkan motorik halus anak maka guru bisa memberikan permainan puzzle. Hal ini dapat melatih motorik-motorik halus anak dengan memecahkan puzzle sesuai urutannya, tidak lain juga membantu proses baca tulis anak. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kemampuan motorik halus anak sebagai Persiapan membaca menulis melalui permainan puzzle. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan instrument wawancara, observasi dan dokumentasi. 

 Articles related

M. Taufik Qurohman,Ida Afriliana,Nur Rokhmah    

Kegiatan yang dilakukan pada kesempatan kali adalah kegiatan pelatihan kepada peserta siswa kelas XI dalam implementasi Tridarma Perguruan Tinggi yaitu Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yang dilaksanakan memiliki beberapa tujuan diantaranya sebagai beri... see more


Neti Herwati    

Abstrak Penelitian dilakukan untuk meningkatkan kemampuan guru mata pelajaran dalam menyusun rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) dan lembar kerja siswa (LKPD) mengunakan metode supervisi terhadap guru mata pelajaran. Jenis penelitian adalah penelitian... see more


Sa'diyah Sa'diyah    

Penelitian ini bertujuan untuk (1) untuk meningkatkan kemampuan menulis teks laporan hasil observasi dengan menggunakan strategi pemodelan, (2) untuk meningkatkan kualitas pembelajaran menulis teks laporan hasil observasi dengan strategi pemodelan pada s... see more


James Marudut    

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi Melalui Model Pembelajaran Kontekstual dengan Inspirator Gambar Peristiwa pada Siswa Kelas VII SMP Negeri 1 Kutacane. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode e... see more