ARTICLE
TITLE

DAMPAK PSIKOLOGI WARGA BINAAN DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS II A BUKITTINGGIDOI : 10.31604/ristekdik.2023.v8i1.16-24

SUMMARY

Penulisan penelitian ini dilakukan berdasarkan latar belakang banyaknya warga binaan yang tidak mendapatkan kunjungan dari keluarga. Penelitian ini  merupakan salah satu penelitian lapangan (field research) bersifat deskriptif kualitatif, yang bertujuan untuk mengetahui kondisi psikologis selama berada di dalam Lembaga Pemasyarakatan. Informan kunci dalam penelitian ini yaitu 10 orang warga binaan yang tidak mendapatkan kunjungan dari keluarga, dan informan pendukungnya adalah kepala pembinaan Binadik warga binaan di Lembaga Pemasyarakatan Klas II A Bukittinggi. Dari hasil penelitian yang telah dilakukan penulis dapat disimpulkan bahwa dampak psikologis warga binaan diantaranya: sering murung, hubungan sosial dengan teman sekamar kurang lancar, malas, mudah marah, serta kurang aktif mengikuti setiap kegiatan yang dilakukan di Lembaga Pemasyarakatan tersebut. Hal tersebut merupakan dampak psikologis Lost of personality. Dampak psikologis lain yang dialami warga binaan diantaranya: mencari kepuasan seksual dengan berbagai cara baik itu dengan melakukan masturbasi, seks by phone serta melakukan penyimpangan seksual dengan sesama jenis, dan merupakan bentuk dampak psikologis warga binaan  Lost of heterosexual

 Articles related

Fereddy Siagian    

One of the centers in developing Indonesia's human resources is teenagers in junior high school. Adolescents who are used as the center of human resource development are constrained by bullying, as one example of the bullying cases experienced by student... see more


Cut Husna,Jeni Elvania    

Bencana dapat berdampak pada masalah fisik, psikologis, psikososial dan spiritual. Dampak psikologis dapat berupa depresi, marah, putus asa, bunuh diri dan post trauma stress disorder (PTSD). Gangguan spiritual dapat berupa menyalahkan Tuhan, menghindari... see more


tini tini Lakimo    

Pendahuluan: Bullying pada perawat merupakan masalah yang berulang terus-menerus dalam profesi keperawatan dan sering terjadi ditempat kerja. The emergency nurses association in the united melaporkan bahwa kejadian perilaku bullying pada perawat ditempat... see more


Mariaty Podungge- (IAIN Sultan Amai Gorontalo)    

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis dampak dari penerapan disiplin terhadap pengembangan diri santri dalam bidang ekstrakurikuler. Pengembangan diri adalah kemampuan individu dalam mendidik dirinya sendiri dengan hal-hal yang b... see more

Revista: journal EVALUASI

Ani Khairani,Didin Saefudin    

Fenomena Homoseksual pada zaman milenial ini bukan merupakan hal yang baru dalam masyarakat. Jika dahulu perilaku-perilaku tersebut dianggap tabu bagi sebagian orang, kini pada jaman teknologi semakin canggih, menjadi tidak tabu lagi. Banyak orang yang m... see more