ARTICLE
TITLE

PENGARUH KEPEMILIKAN MANAJERIAL, KEPEMILIKAN INSTITUSI DAN KEPEMILIKAN KELUARGA TERHADAP DIVERSIFIKASI PERUSAHAAN PADA PERUSAHAAN SUB SEKTOR HOUSEHOLD GOODS YANG TERDAFTAR DI BURSA MALAYSIA PERIODE 2014-2018

SUMMARY

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan manajerial, kepemilikan institusi dan kepemilikan keluarga terhadap diversifikasi pada perusahaan sub sektor household goods yang terdaftar di Bursa Malaysia Periode 2014-2018. Variabel bebas yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari kepemilikan manajerial, kepemilikan institusi dan kepemilikan keluarga. Variabel terikat yang digunakan adalah diversifikasi. Data yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan purposive sampling yaitu sebanyak 21 sampel dan 105 observasi. Analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi data panel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kepemilikan manajerial memiliki pengaruh negatif signifikan terhadap diversifikasi pada segmen geografis, kepemilikan institusi berpengaruh negatif signifikan terhadap diversifikasi pada segmen unit bisnis, dan kepemilikan keluarga memiliki pengaruh negatif signifikan pada segmen geografis.

 Articles related

Maisyaroh Maisyaroh,Retno Endah Supeni,Bayu Wijayantini    

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruhStrukturmodal, Kepemilikan manajerial, Arus kas bebasterhadapDividend Payout RatioPopulasi dalam penelitian ini adalah perusahaan sektor industri makanan dan minuman di Indonesia, dengan juml... see more


Sunreni Sunreni    

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tentang pengaruh kepemilikan asing dan profitabilitas terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility pada perusahaan sektor pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI). Metode pemilihan sampe... see more


Delory Nancy Meyla    

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis Akuntansi konservatisme terhadap nilai equitas, Apakah kepemilikan manajerial mampu memperkuat hubungan akuntansi konservatisme berpengaruh terhadap nilai equitas pada 8 perusahaan manufaktur yang terdapat di B... see more


Yuyun Yunengsih, Icih Icih, Asep Kurniawan    

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh ukuran perusahaan, net profit margin, debt to equity ratio, kepemilikan manajerial, dan reputasi auditor terhadap praktik perataan laba (Income Smoothing) (studi kasus pada perusahaan manufaktur yang terdaf... see more


Sujoko    

The main objective of the study is to examine the impact of ownership structure%2C leverage%2C external factor%2C internal factor on the value of the firms in Jakarta Stock Exchange. It is argued that unlike the agency problem advanced stock market%2C th... see more