ARTICLE
TITLE

REPRESENTASI PENDIDIKAN KARAKTER DALAM BUKU TEKS BAHASA INGGRIS TINGKAT SEKOLAH DASAR: ANALISIS WACANA KRITIS DOI : 10.24114/esjpgsd.v12i3.35830 | Abstract views : 50 times

SUMMARY

Buku teks merupakan sumber yang tepat dalam membelajarkan nilai-nilai, termasuk pendidikan karakter. Namun, pada tingkat Sekolah Dasar berbasis keagamaan, masih sedikit penelitian yang mengkaji bagaimana nilai-nilai tersebut direpresentasikan di dalam buku teks Bahasa Inggris. Dengan menggunakan analisis wacana kritis, penelitian ini mengkaji bagaimana buku teks Bahasa Inggris yang digunakan di sekolah tersebut memuat nilai pendidikan karakter. Hasil penelitian menunjukkan bahwa nilai yang paling dominan adalah disiplin, bersahabat/komunikatif, serta gemar membaca. Penelitian ini diharapkan dapat melengkapi literatur yang ada tentang muatan pendidikan karakter dalam buku teks bahasa Inggris yang dipakai di Sekolah Dasar di Indonesia.

 Articles related

Apsari Wiba Pamela    

AbstrakDalam pendidikan seni dan desain perlu diterapkannya teori semiotika dalam setiap praktik pembuatan karya. Salah satunya bidang ilmu Desain Komunikasi Visual yang mengharuskan menyampaikan sebuah pesan terhadap khalayak menggunakan bahasa visual d... see more


Yumi Sarassanti    

AbstrakTujuan penelitian untuk mengetahui bagaimana kemampuan representasi matematis mahasiswa STKIP Melawi. Metode penelitian yaitu kualitatif deskriptif dengan bentuk penelitian survei. Subjek penelitian berjumlah 25 orang dari populasi mahasiswa Pendi... see more


Yuli Ismi Nahdiyati Ilmi    

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan representasi matematis mahasiswa selama pembelajaran online pada materi dimensi berdasarkan teori APOS. Jenis penelitan ini yaitu kualitaitif deskriptif, subjek terdiri dari 3, yaitu masing-masing berkemampu... see more


Wulida Arina Najwa    

Siswa sekolah dasar rata-rata berumur 7–12 tahun, berdasarkan teori Piaget termasuk dalam tahap operasional konkret. Siswa pada tahap tersebut lebih mudah memahami materi yang konkret, salah satunya menggunakan gambar. Mahasiswa calon guru sekolah dasar ... see more


Depi Oktasari,Dian Aulia,Jumadi Jumadi,Zera Nadiah Ferty,Ismet Ismet,Sardianto Markos Siahaan    

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui presepsi mahasiswa calon guru fisika terhadap penggunaan PhET Colorado dalam memfasilitasi kemampuan representasi visual mereka dalam pembalajaran fisika. Adapun jenis penelitian ini merupakan penelitian deskript... see more