ARTICLE
TITLE

KARAKTERISTIK KARBON AKTIF DARI KULIT BUAH MALAPARI (Pongamia pinnata L. Pierre)

SUMMARY

Pengolahan minyak nabati buah malapari (Pongamia pinnata L. Pierre) menyisakan limbah kulit buah yang belum dimanfaatkan. Salah satu pemanfaatan kulit buah malapari adalah bahan baku karbon aktif. Penelitian ini bertujuan untuk memanfaatkan limbah kulit buah malapari sebagai bahan baku arang aktif yang menggunakan cara kimia dan fisika. Kondisi optimum pembuatan arang aktif dihasilkan dari bahan baku yang dikarbonisasi pada suhu 400°C, diaktivasi dengan asam fosfat 2% dan pemanasan pada suhu 750°C sambil dialiri uap air selama 60 menit. Proses tersebut merupakan kondisi optimum yang menghasilkan rendemen arang aktif sebesar 54%, kadar air 8,6%, zat terbang 11,85%, abu 24,73%, karbon terikat 63,42%, daya jerap benzena 10,15%, daya jerap biru metilena 93,89 mg/g, dan daya jerap iod 648,62 mg/g serta luas permukaan spesifik 348,11 m2/g. Arang aktif studi ini masih di bawah standar Indonesia, yang dipengaruhi oleh waktu retensi aktivasi yang belum optimal.

 Articles related

Imam Mahir    

Sistem pengapian pada motor bakar merupakan prasyarat untuk terjadinya pembakarandan juga menentukan kualitas dari proses pembakaran tersebut. Persyaratan utama darisistem pengapian adalah mampu mensuplai energi panas yang dibutuhkan dalam bentukpercikan... see more


Meytij Jeanne Rampe Vistarani Arini Tiwow Henny Lieke Rampe DOI : 10.35580/sainsmat228642013    

Telah dilakukan kajian pengembangan material karbon dari arang hasil pirolisis tempurung kelapa. Penelitian bertujuan mempelajari penggunaan polivinil alkohol (PVA) sebagai stimulan dalam pengembangan arang terhadap sifat-sifat fisikokimia material karbo... see more

Revista: Sainsmat

Muhammad Sadir,Dede Hermawan,Ismail Budiman,Gustan Pari,Jajang Sutiawan    

Kenaf adalah salah satu tanaman yang diambil seratnya, sehingga batang kenaf berpotensi menjadi limbah biomassa. Pemanfaatan limbah batang kenaf dapat digunakan sebagai bahan baku berbagai produk, salah satunya adalah untuk bahan baku pembuatan arang akt... see more


Magfirah Perkasa    

Abstrak:Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar berorientasi environmental sustainability education berintegrasi kearifan lokal Mbojo untuk meningkatkan literasi sains mahasiswa kimia. Penelitian ini merupakan penelitian pengembangan deng... see more


Sriyanti Puspita Barus,Wanda Kuswanda    

The aim of this research was to quantify the economic value of mangrove forest environment services as the carbon stock, wildlife habitat, and abrasion prevention at Karang Gading Game Reserve (KGGR), North Sumatera. The research was conducted for eight ... see more