Home  /  Ikesma  /  Vol: 18 Núm: 1 Par: 0 (2022)  /  Article
ARTICLE
TITLE

LITERATURE REVIEW : FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN GANGGUAN FUNGSI PARU PEKERJA INDUSTRI MEBEL

SUMMARY

Industri mebel memiliki nilai ekonomi yang tinggi dan memiliki daya saing. 80% dari keseluruhan produksi mebel di Indonesia menggunakan bahan baku kayu. Industri mebel juga meningkatkan nilai strategis karena meyerap tenaga kerja dalam jumlah yang besar. Dengan berkembangnya industri maka akan ada dampak negatif bagi lingkungan dan kesehatan. Dalam proses produksi kayu menjadi mebel akan menghasilkan polusi yaitu partikel dari debu kayu. Gangguan fungsi paru merupakan salah satu penyakit akibat kerja yang tidak hanya terjadi di negara maju, melainkan juga terjadi di negara berkembang. Di Indonesia angka sakit mencapai 70% pada pekerja yang terpapar debu setiap harinya. Pada tahun 2013 angka prevalensi Penyakit Paru Obstruksi Kronis (PPOK) mencapai 3,7% dan lebih banyak dialami oleh laki-laki. Besarnya gangguan fungsi paru dapat dipengaruhi oleh debu maupun faktor karakteristik pekerja itu sendiri. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor yang berhubungan dengan gangguan fungsi paru industri mebel di Indonesia. Desain penelitian ini merupakan penelitian dengan metode literature review. Dari hasil pencarian artikel ilmiah menggunakan database Google schoolar dan GARUDA didapatkan 10 artikel penelitian terpilih. Hasil analisis menunjukkan terdapat hubungan antara kadar debu kayu dan karakteristik pekerja yang meliputi masa kerja, penggunaan APD, kebiasaan merokok, usia, dan lama paparan.

 Articles related

Aan Putra,Yessi Yulanda Abstract : 79 Viewers PDF : 85 Viewers| 10.30863/didaktika.v15i1.1148    

The ability to understand math problems is needed to be able to solve it Mathematical problems, students' dislike of mathematics can causes high math anxiety which can affect understanding student math. This study aims to conduct a literature review on m... see more

Revista: DIDAKTIKA

Antonius Setyadi,Erry Rimawan,Ivan Kristanto,Puspita Eka Rohmah    

This article uses the approach of a literature review study sourced from previous research and relevant to this research, namely the Supply Chain Operations Reference model. The phenomenon is that previous studies have not reviewed the Supply Chain Opera... see more


Wiandini Sranti Palupi, Negina Kencono Putri    

The Covid-19 pandemic has influenced various sectors in Indonesia. The government provides economic stimulus policies, one of which is tax incentives. Several studies have been carried out but show the fact that the relationship between tax incentives an... see more

Revista: Fokus Bisnis

Sara Melillo, Rebecca Strachan, Carolyn J O'Brien, Chizoba Wonodi, Mona Bormet, Doug Fountain    

Introduction: Religious leaders are universally recognized as having an influence on immunization uptake and coverage in low- and middle-income countries (LMICs). Despite this, there is limited understanding of three questions: 1) how do religious leader... see more


Olajide Olubayo Thomas,Olajide Idowu Okunbanjo    

In today’s Nigeria, employment in organizations has turned upside down due to poor economic situations which do not allow many companies to pay their employees well. There is a need for individuals to look for ways to increase their incomes for meeting f... see more