ARTICLE
TITLE

Pengaruh Kombinasi Ekstrak Bawang Dayak Dan Daun Salam Terhadap Kadar Glukosa Metode In Vivo DOI : 10.30602/jlk.v4i2.945

SUMMARY

Bawang dayak (Eleutherine bulbosa (mill)Urb) mengandung flavonoid yang berperan sebagai penghambat enzim a-glukosidase, enzim yang dapat menigkatkan kadar glukosa dalam darah, Daun salam (Syzgium polyanthum) juga meruapakan salah satu tanaman herbal yang paling banyak diminati masyarakat sebagai obat antidiabetik.. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskanpengaruh kombinasi ekstrak bawang dayak dan daun salam terhadap kadar glukosa darah metode in vivo. Desain penelitian ini yang digunakan adalah Quasi experiment. Populasi dalam dalam penelitian ini adalah mencit (Mus musculus) jantan galus Swiss Webster. Sample yang digunakan adala 27 ekor mencit jantan yang dipilih sesuai dengan kriteria kemudian dibagi menjadi 3 kelompok perlakuan, masing masing dilakukan 9 kali pengulangan dengan teknik pengambilan sampel Purposive Sampling.Metode yang digunakan adalah tes glukosa oral. Berdasarkan hasil analisis statistik uji Regenerasi Linear Sederhana untuk kombinasi ekstrak dosis 1,4 mg/20 grBB+10,48 mg/20 grBB didapatkan p value 0.001 < a 0,05 maka Ha diterima, yang berarti ada pengaruh antara kombinasi ekstrak bawang dayak dan daun salam terhadap kadar glukosa darah metode in vivo.

 Articles related

Difa Diniandra,Selvia Dewi Pohan    

Penelitian ini bertujuan untuk menemukan kombinasi dan tunggal pemberian pupuk organik dan pupuk anorganik yang memberikan kuantitas dan kualitas hasil panen tanaman buncis tertinggi, penelitian dilaksanakan mulai Bulan Maret 2016 sampai Bulan Juni 2016,... see more

Revista: Jurnal Biosains

Dian Arsanti PalupiFajrunida Nur Hasanah    

Asma merupakan inflamasi kronis dari saluran pernapasan yang kompleks dengan banyaknya sel yang berperan, khususnya sel mast, eosinofil, dan limfosit T dan ditandai oleh gejala yang variabel dan berulang seperti mengi, batuk, sesak napas, dan nyeri dada.... see more


Rahmawati Rahmawati,Iman Basriman    

Zeagurt probiotik adalah nama pada produk yogurt yang dibuat dari sari jagung manis dan starter mikroba probiotik. Tujuan penelitian mempelajari proses pembuatan yoghurt dari sari jagung  dan pengaruh penambahan jenis starter probiotik terhadap mutu... see more

Revista: Konversi

Adam M. Ramadhan    

Hipertensi merupakan salah satu penyebab kematian. Komplikasi pembuluh darah yang disebabkan hipertensi dapat menyebabkan kematian jantung koroner, infark jantung, stroke, dan gagal ginjal. Pemberian obat antihipertensi tunggal maupun kombinasi sangatlah... see more


Putri Reno Intan,M Wien WinarnoPengaruh Pemberian Kombinasi Ekstrak Rumput Mutiara (Hedyotis corymbosa Lamk) dan Meniran (Phyllanthus Niruri L.) terhadap Jumlah AgNOR Jaringan Adenokarsinoma Mammae Mencit C3H    

Cancer is one of the non-communicable diseases that has become a health problem in the world, including in Indonesia. Data World Health Organization (WHO) data in 2010 showed that cancer is the second leading cause of death after cardiovascular disease. ... see more