Home  /  Techno.Com  /  Vol: 20 Núm: 3 Par: 0 (2021)  /  Article
ARTICLE
TITLE

Rekomendasi Hasil Metode Weighted Product terhadap Pemilihan Tempat Kuliner di Sekitar Universitas Bhayangkara Bekasi DOI : 10.33633/tc.v20i3.4921

SUMMARY

Bisnis kuliner semakin dinamis disebabkan perubahan selera konsumen, orang-orang cenderung mengunjungi tempat kuliner pilihan dengan pertimbangan kriteria dan mengikuti perkembangan trend. Pengumpulan data menggunakan google trends untuk mengetahui trend masyarakat terhadap tempat kuliner di Bekasi dan google maps khusususnya untuk memperoleh tempat kuliner disekitar Universitas Bhayangkara Jakarta Raya di Bekasi. Metode Weighted Product (WP) mampu memberikan hasil keputusan berupa rekomendasi tempat kuliner di kota Bekasi berdasarkan kriteria dan memberikan hasil berdasarkan nilai alternatif tertinggi. Kriteria penelitian dalam memilih tempat kuliner berdasarkan harga, jumlah varian menu, rating dan jarak. Alternatif yang diberikan sejumlah sepuluh tempat yang direkomendasikan. Berdasarkan perhitungan diperoleh hasil alternatif delapan merupakan rekomendasi tempat kuliner yang dipilih karena memiliki hasil nilai preferensi atau vektor V tertinggi sebesar 0,126. Dengan tingkat akurasi metode Weighted Product sebesar 70% termasuk dalam kategori cukup baik.Kata kunci: Bekasi, Kuliner, Metode Weighted Product, Rekomendasi 

 Articles related

Lukman Bachtiar,Nurahman Nurahman,Heri Abijono    

Taman Kanak-kanak Islam Terpadu “NH” setiap satu tahun sekali rutin melakukan penilaian kinerja guru oleh orangtua/wali siswa dan rekan sejawat. Penelitian ini menjelaskan mengenai kombinasi dua buah algoritma, yaitu Weighted Product dan Simple Additive ... see more


Diandara Tresya Haniva,Arip Solehudin,Dadang Yusup,Eko Haryadi    

Universitas Singaperbangsa Karawang merupakan salah satu perguruan tinggi yang termasuk kedalam bagian dari sektor pendidikan yang turut berkontribusi dalam digitalisasi pada aspek pendidikan dan pelayanan nya. Selain proses pembelajaran, proses administ... see more


Mailia Putri Utami    

Upaya untuk menjawab bagaimana cara komputasi memproses data teks dari konsultasi pasien menjadi sebuat inputan yang dapat dimengerti menjadi hasil akurat untuk dapat memeberikan rekomendasi dari konsultaasi yang dikeluhkan pasien membangun dan mengemban... see more

Revista: Techno.Com

Mukhlis Ramadhan,Juniar Hutagalung,Muhammad Dahria,Iskandar Zulkarnain,Hendra Jaya    

Pada masa pandemic covid 19, Perusahaan yang bergerak di bidang spare part mengalami penurunan penjualan produk sparet part mobil dan tidak tepat dalam menentukan strategi promosi yang diberikan ke pelanggan. Banyaknya data transaksi yang digunakan sebag... see more

Revista: Techno.Com

Erma Susanti,Renna Yanwastika Ariyana,Satrio Muslim Wibowo,Dino Rahman Sya'bani    

Penentuan daerah promosi yang tepat dalam penjaringan mahasiswa baru merupakan salah satu strategi perguruan tinggi dalam meningkatkan keberhasilan kegiatan penerimaan mahasiswa baru. Penggunaan media online dengan segala kemudahan dan keluasan jangkauan... see more

Revista: Techno.Com