Journal title
ISSN:    frecuency : 4   format : Electrónica

Issues

      see all issue


Skip Navigation Links.

Volume 6 Number 2 Year 2012

9 articles in this issue 

Abdiel Bobi Chahyadi,Harun Sitompul,Keysar Panjaitan

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk (1) Untuk menghasilkan media video pembelajaran perakitan personal komputer yang berkualitas dan layak dijadikan acuan bagi siswa, mudah dipelajari, dipahami dan dapat digunakan secara individual, (2) Untuk mengetah... see more

Pags. 117 - 129  

Ika Guswari,Muhammmad Badiran,Keysar Panjaitan

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengembangan Bahan Ajar Berbasis Multimedia Pada Mata Pelajaran  Desain Busana di SMK Negeri 1 Kisaran. Penelitian ini diadaptasi dari model pengembangan menurut Borg & Gall yang dipadu dengan model ... see more

Pags. 130 - 142  

Nurhidayah .,R Mursid,Ibrahim Gultom

Abstrak: Penelitian pengembangan ini bertujuan untuk mengembangkan media belajar dalam pembelajaran Contextual Teaching And Learning. Media pembelajaran interaktif berbasis CTL ini mengembangkan materi Hope and Dream dengan subjek penelitian pada SMA Nege... see more

Pags. 143 - 154  

Pahala Bp Rajagukguk,Abdul Muin Sibuea,Julaga Situmorang

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan Bahan Ajar Desain Grafis Corel Draw Berbasis Kecakapan Hidup, dan untuk mengetahui kelayakan dan keefektifan Bahan Ajar Desain Grafis Corel Draw Berbasis Kecakapan Hidup. Penelitian pengembangan dengan ... see more

Pags. 155 - 168  

Philip Nababan,Efendi Napitupulu,R Mursid

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk: (1) Mengetahui tanggapan siswa terhadap kualitas media pembelajaran interaktif pada pembelajaran Teknik Pemesinan Bubut. (2) Mengetahui keefektifan media pembelajaran interaktif pada pembelajaran Teknik Pemesinan B... see more

Pags. 169 - 181  

Ratih Danu Warso,Julaga Situmorang,R Mursid

Abstrak : Studi ini bertujuan menghasilkan sebuah produk media pembelajaran berbasis e-learning yang layak digunakan dan efektif, mudah dipelajari siswa dan dapat dipakai untuk pembelajaran individual. Jenis penelitian ini adalah penelitian pengembangan y... see more

Pags. 182 - 192  

Riduan Saleh Lubis,Sahat Siagian,R Mursid

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk: (1) menghasilkan media video pembelajaran yang layak digunakan, mudah dipelajari dan dapat dipakai untuk pembelajaran individual (2) mengetahui efektifitas media video pembelajaran yang dihasilkan, dalam meningkatk... see more

Pags. 193 - 203  

Rossy Luckita Sasmita,Harun Sitompul,Dina Ampera

Abstrak: (1) menghasilkan multimedia interaktif pembelajaran yang layak digunakan, mudah dipelajari mahasiswa dan dapat dipakai untuk pembelajaran individual, (2) untuk mengetahui keefektifan media pembelajaran yang dikembangkan pada mata kuliah Tata Rias... see more

Pags. 204 - 216  

Roy Fikri Tinambunan,R Mursid,Hamonangan Tambunan

Abstrak: Tujuan penelitian adalah:  (1) mendeskripsikan  rancangan multimedia  interaktif, (2) mengetahui hasil pengembangan media pembelajaran interaktif dan (3) mengetahui efektivitas penggunaan pengembangan media pembelajaran interaktif ... see more

Pags. 217 - 229