Home  /  Jurnal Teknik ITS  /  Vol: 2 Núm: 2 Par: PP (2013)  /  Article
ARTICLE
TITLE

Studi Perlindungan Pipeline PT. Pertamina Gas di Pesisir Indramayu

SUMMARY

Pada pantai limbangan, Indramayu terdapat jalur pipeline yang merupakan transporter  minyak dan gas PT. Pertamina Gas Area JBB (Jawa Bagian Barat). Kondisi pantai ini mengalami abrasi yang membahayakan jalur pipeline tersebut. Berdasarkan pengamatan visual, beberapa bagian pipeline telah tergenang air laut yang disebabkan oleh perubahan garis pantai. PT. Pertamina membangun beberapa alternatif perlindungan pantai, antara lain breakwater­, seawall dan penanaman tumbuhan bakau. Namun tidak efektif, karena beberapa bagian masih terkena gelombang dan terjadi transpor sedimen sehingga perubahan garis pantai tetap terjadi, hal ini dikarenakan breakwater yang ada mengalami over toping sehingga gelombang gagal teredam. Pada Tugas Akhir ini dilakukan analisa ulang breakwater dan merekomendasikan desain breakwater yang efektif dalam meredam gelombang. Metode yang digunakan ialah dengan Analisa Gelombang, Analisa Laju Sedimen dan Analisa Perubahan Garis Pantai. Dari analisa tersebut didapat hasil spesifikasi Breakwater dengan tinggi elevasi 6,05 meter, lebar puncak 5,55 meter, dan dibangun pada kedalaman laut 4 meter. Spesifikasi ini efektif karena dari analisa perubahan garis pantai setelah terdapat breakwater dengan spesifikasi diatas perubahan garis pantai tidak lagi terjadi sehingga pipeline dinyatakan aman.

 Articles related

Dafiuddin Salim,Yusli Wardiatno,Luky Adrianto    

Makalah ini menilai efektivitas manajemen di Marine Sanctuary (Daerah Perlindungan Laut atau DPL) dari Mattiro Labangeng Kabupaten Village-Pangkep. Hal ini menunjukkan bahwa dampak dan efektivitas proses manajemen dinilai menggunakan indikator, termasuk ... see more

Revista: Jurnal Kelautan

Magdalena Magdalena    

Tantangan pengelolaan dan perlindungan hutan di Indonesia seringkali berasal dari masyarakat lokal sekitar hutan. Sementara itu, beberapa tulisan ilmiah beragumentasi bahwa pengelolaan secara adat oleh masyarakat lokal akan mendukung pengelolaan hutan le... see more


Sam Wouthuyzen,Jonas Lorwens,Frensly D. Hukom    

 Sumber daya ikan karang (SDIK) dari salah satu ekosistem tropika wilayah pesisir yang sangat produktif, namun hingga kini belum diketahui stoknya, sehingga menyebabkan pengelolaan berkelanjutan sulit dilakukan,meskipun kawasan konservasi perikanan ... see more


Jakah Jakah,Dicky Muslim,Anggoro Tri Mursito,Zufialdi Zakaria,Eko Tri Sumarnadi    

Increased lightning intensity generally causes an increase in the level of hazards such as infrastructure damage and death. To mitigate these hazards, research is necessary. Research developments can be seen from the various literature published in journ... see more


M Munasik,Andy Ahmad Romadhoni,Muhammad Helmi    

ABSTRACTComparative studies on the percentage of coral reef substrate cover have been carried out in 3 (three) management zones (protection zone, utilization and Non-MPA) Karimunjawa National Park (KNP). The Manta Tow broadscale coral reef assessment met... see more

Revista: Jurnal Kelautan