ARTICLE
TITLE

PERBANDINGAN ANALISA NERACA KEUANGAN SARANA PERAIRAN NELAYAN DI KABUPATEN BINTAN DAN KABUPATEN LINGGA

SUMMARY

Kabupaten Bintan 98% dari total luas daerahnya adalah perairan. Jadi wajar bahwa banyak  penduduk  Bintan yang menjadi nelayan. Begitu juga dengan penduduk kabupaten Lingga. Dalam menjalankan profesinya, nelayan memerlukan  sarana perairan. Sarana itu  alat tangkap ikan yang  bisa berupa motor , kelong ataupun pukat cincin. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat net present value atau sarana yang bisa menguntungkan dan internal rate of return  atau berapa imbal hasil yang diperoleh dengan investasi yang dipakai. Metode pengambilan data, adalah dengan data primer. Data primer ini bisa berupa wawancara dan observasi. Dari hasil penelitian, untuk nelayan Lingga, dari hasil Net Present Value usaha dengan menggunakan pukat cincin dikatakan usaha yang layak rata-rata setelah 2 tahun 8 bulan. Sementara untuk imbal hasil yang diperoleh dengan investasi yang dipakai, pada tahun 3 baru bisa melebihi bunga deposito tabungan. Dari hasil penelitian, untuk nelayan di Bintan, dalam hal ini Telok Sebong, dari hasil Net Present Value usaha dengan menggunakan kelong apung dikatakan usaha yang layak pada tahun ke 3. Sementara untuk imbal hasil yang diperoleh dengan investasi yang dipakai, pada tahun 3 baru bisa melebihi bunga deposito tabungan.

KEYWORDS

 Articles related

I Kadek Arta Wijaya Santosa, Gede Mertha Sudiartha    

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis bagaimanakah pengelolaan keuangan daerah serta perbandingan antara anggaran dan realisasi terhadap kinerja pemerintah daerah di Kabupaten Tabanan. Penelitian ini dilakukan di pemerintah daerah Ka... see more


Aris Tri Haryanto,Septiana Novita Dewi    

Salah satu persoalan yang dimiliki bangsa Indonesia adalah kemiskinan dan pengangguran, sehingga untuk meningkatkan efektifitas penanggulangan kemiskinan dan penciptaan lapangan kerja, pemerintah meluncurkan program penanggulangan kemiskinan yang salah s... see more

Revista: ProBank

Betty Rahayu Evi Yulia Purwanti    

Pajak Hotel adalah pajak pendapatan yang sangat penting di Kabupaten Gunungkidul. Ini untuk sumber pendapatan wilayah atau pendapatan asli Hotel. Pajak diharapkan menjadi sumber pendapatan utama sumber menjadi karena kondisi dan potensi wilayah (lay out)... see more


Renta Yustie,Unggul Heriqbaldi    

Belanja modal sebagaimana disebutkan dalam Pasal 50 huruf c (Permendagri No. 13 Tahun 2006), digunakan untuk pengeluaran yang dilakukan dalam rangka pembelian/pengadaan atau pembangunan aset tetap berwujud yang mempunyai nilai manfaat lebih dari 12 (dua ... see more


Shita Unjaswati Ekawarna    

This research aims to compare the fiscal capacity between the main districs and new autonomy districts in Jambi Province, determine whether the Revenue-Sharing (DBH), General Allocation Fund (DAU) and Specific Allocation Fund (DAK) from the central gover... see more