ARTICLE
TITLE

PENGARUH RETURN ON ASSETS (ROA), RETURN ON EQUITY (ROE), NET PROFIT MARGIN (NPM), DAN GROSS PROFIT MARGIN (GPM) TERHADAP HARGA SAHAM PERBANKAN SYARIAH PERIODE TAHUN 2014-2018

SUMMARY

Laporan keuangan khususnya yang terkait dengan ROA, ROE, NPM, dan GPM adalah salah satu informasi penting yang digunakan oleh investor untuk menilai kinerja perusahaan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan mempelajari pengaruh variabel ROA, ROE, NPM, dan GPM terhadap harga saham perbankan syariah periode 2014-2018. Objek penelitian ini adalah bank Syariah yang telah menerbitkan Laporan Keuangan periode 2014-2018. Data yang digunakan adalah data sekunder berupa data tahunan yang diambil dari laporan tahunan masing-masing bank. Hasil penelitian menunujukan Return On Assets (Roa), Return On Equity (Roe), Net Profit Margin (Npm), Dan Gross Profit Margin (Gpm) memiliki pengaruh yang signifikan terhadap Harga Saham perusahaan perbankan di Indonesia

KEYWORDS

 Articles related

Nurhana Dhea Parlina    

Abstract. This study aims to determine empirically the effect of working capital turnover on profitability through intervening variable receivable turnover in the consumer goods industry sector with food and beverages sub-sector listed on the Stock Excha... see more


Riduwan Riduwan    

This study aims to analyze the influence of Financing to Deposit Ratio (FDR), Non Performing Financing (NPF), and Capital Adequacy Ratio (CAR) on Profitability of Islamic Banking in Indonesia which is proxied by Return On Assets (ROA). This research is q... see more


Muhlis Muhlis, Agus Toni, Fadia Ayu Ningrum    

The Bank is financial institution has an important role in economy of country. Tge right profitability performance banks is indispensable for the functioning continuity of bank as intermediary institutions. The research analyze effect of return on asset ... see more

Revista: JURNAL ISTIQRO

Mohamad Naufal Syihabuddin, Isyro'iyatul Mubarokah    

Penelitian ini berupaya untuk mengetahui pengaruh pembiayaan mudharabah dan murabahah dalam meningkatkan profitabilitas. Analisis linier berganda dipilih sebagai metode dengan jumlah sampel empat bank Syariah. Penelitian menemukan bahwa pembiayaan mudhar... see more


Dedi Suhendro    

The purpose of this study is to assess the company's financial performance at PT Siantar Top Tbk with the use of financial ratio analysis during the period of 2011-2015. The financial ratios used are profitability and liquidity. Profitability ratios at P... see more