ARTICLE
TITLE

DESAIN DAN IMPLEMENTASI INTERNET PROTOCOL VERSION 6 (IPv6) DI KELAS UNIT PELAYANAN TEKNIS TEKNOLOGI INFORMASI DAN KOMUNIKASI (UPT TIK) UNIVERSITAS NEGERI JAKARTA

SUMMARY

Tujuan dari penelitian ini adalah terciptanya migrasi IPv6 dalam skala kecil yang akan diterapkan pada kelas A Unit Pelayanan Teknis Teknologi Informasi dan Komunikasi yang akan dapat digunakan dengan baik dan optimal. Penelitian ini dilakukan melalui beberapa tahapan yaitu: identifikasi masalah dan pengumpulan data, desain dan implementasi pada IPv6. Pada penerapan IPv6 tidak dapat dilakukan dalam yang singkat karena jaringan IPv4 masih mendominasi dan idenya adalah penerapan IPv6 tanpa merusak infrastruktur yang ada sebelumnya pada IPv4. Oleh karena itu, Unit Pelayanan Teknis Teknologi Informasi dan Komunikasi bertujuan untuk bermigrasi dari IPv4 ke IPv6 dengan Metode Rekaya Teknik.Pada penelitian ini penulis menggunakan teknik dual stack dengan pembanding native IPv4 dan IPv6. Mekanisme transisi gunakan untuk menghubungkan site IPv6 yang terpisah oleh jaringan IPv4 sehingga bisa terkoneksi dengan IPv6 lainnya.Sebelum menerapkan desain dan implementasi pada kelas A, IPv4 dan IPv6 juga diuji ketahanan jaringannya setelah di upload sebanyak 5 kali pada web local media streaming server yang sudah dibangun dengan menggunakan sistem operasi Debian Linux 7.8.0 Analisis penelitian menunjukkan pada bagian transfer rate, Wireshark bertugas untuk melihat semua kinerja-kinerja yang ada pada IPv4 dan IPv6, dengan jenis-jenis file seperti (MP4, MP3 dan JPG) dan ukuran yang berbeda-beda. Berhasilnya menggunakan Dual stack yaitu menggunakan dua jaringan yang berbeda IPv4 dan IPv6 dalam satu interface dalam router agar dapat berjalan dalam waktu yang sama. pada Kelas A Unit Pelayanan Teknis Teknologi Informasi dan Komunikasi. Walaupun dari segi pengambilan data transfer rate IPv4 masih bekerja dengan baik saat ini, akan tetapi tahun yang akan datang IPv6 ini akan banyak yang menerapkannya pada kalangan Universitas dan Institusi lainnya dengan kelebihan-kelebihan yang dimiliki IPv6 ini.

 Articles related

Lilik Suhery    

Penelitian ini membahas analisis dan desain sistem informasi pengolahan data pegawai berbasis GUI. Pada penelitian ini penulis menggunakan metode penelitian lapangan dan penelitian laboratorium dalam menganalisa data. Penelitian ini dilakukan di MTs Sika... see more


Abdul Syarif, Heru Wijayanto    

Fenomena peningkatan penjualan yang dialami sahabat aqiqah ketika merubah pemasaran dari tradisional mendapat 2030ekorkambingataudombayangterjualsetiapbulannyakepemasarandigitalmendapat400-800ekorkambingataudombayangterjualdalamsetiapbulannya.Peningkatan... see more


Eiva Fatha    

Teknologi multimedia  meliputi banyak aspek salah satunya desain rancangan produk atau desain rumah. Multimedia dapat memberikan gambaran bagi pemakai atau konsumen sebelum benar-benar membangun rumah yang sebenarnya karena desain rumah yang akan di... see more


Asep Najmurrokhman, Kusnandar ,, Bambang HSR Wibowo, Nizwar Alwi Rafanca    

Makalah ini memaparkan tentang desain dan implementasi robot heksapoda yang bergerak dalam suatu ruang dengan misi memadamkan api. Sumber api diletakkan dalam ruang tertentu. Untuk mencapai ruang tersebut, robot harus berjalan menyusuri lorong dengan leb... see more


A. Muhammad Syafar    

Kajian penelitian ini menitikberatkan pada sistem kandang Ayam broiler tipe close house. Penelitian ini bertujuan untuk mendesain sistem kandang ayam boiler tipe close house berdasarkan parameter suhu dan kelembaban dengan menggunakan mikrokontroller.Met... see more