ARTICLE
TITLE

PROTOTYPE SMART HOME KENDALI LOGIKA OR BERBASIS ARDUINO UNO DOI : 10.24176/simet.v8i2.1523

SUMMARY

Smart home merupakan suatu sistem yang memiliki tingkat kemanfaatan bagi masyarakat, dalam mengendalikan beberapa beban elektronik di rumah, baik saat kondisi rumah kosong maupun kondisi rumah ada penghuni. Pada penelitian melakukan aplikasi smart home sederhana yang dimanfaatkan untuk mengendalikan beban lampu rumah tangga, pada kondisi rumah kosong dengan memanfaatkan sensor LDR dan sistem kendali memanfaatkan arduino uno. Pengendalian pada sistem diberikan dua kondisi, yaitu kondisi kendali manual yang memanfaatkan tombol on/off menggunakan push button, dan kondisi kendali otomatis yang dilakukan oleh sistem. Pemanfaatan sensor LDR dalam sistem ini sebanyak dua buah sensor, dengan peletakan sensor yang berbeda. Pemanfaatan sensor dimanfaatkan untuk membaca kondisi cahaya, agar sistem memiliki tingkat efisien yang bagus dalam melakukan pengendalian. Logika pengendalian sistem menggunakan metode logika OR dari kedua sensor LDR. Kondisi ini memberikan logika sistem kendali yang efisien

 Articles related

Randis Randis,Angga Wahyu Aditya    

Trajectory tracking testing is mostly implemented both on vehicles, mobile robots, flying robots, and excavators to generate a small value of trajectory tracking to effectiveness and efficiency by the tasks and functions of each unit or product. This stu... see more


Jalu Wardoyo , Noor Hudallah , Aryo Baskoro Utomo    

Tingginya tindak kejahatan pencurian di rumah tangga perlu diantisipasi dengan penggunaan sistem keamanan rumah yang modern, salah satunya yaitu smart home. Salah satu penerapan smart home berupa safety system. Studi ini mengajukan perancangan sistem kea... see more


Pande Mastra Sedana, Ngurah Indra ER, Linawati Linawati    

Teknologi robotika telah berkembang pesat untuk membantu kerja masyarakat dengan mesin sesuai kebutuhan. Sesuai tujuan dasar dari pengembangan teknologi robotika yaitu untuk membantu manusia dalam mengerjakan pekerjaan yang membutuhkan keakuratan tinggi,... see more


I Putu Sudharma Yoga, Gede Sukadarmika, Rukmi Sari Hartati, Yoga Divayana    

The development of the Internet of Things today is very rapid. one form of this development is a Smart-Building or smart building. Smart buildings require a form of system that can monitor the building in real time and efficiently. in this study designed... see more