Home  /  Sebatik  /  Vol: 23 Núm: 2 Par: 0 (2019)  /  Article
ARTICLE
TITLE

ANALISA AKURASI PERMODELAN SUPERVISED DAN UNSUPERVISED LEARNING MENGGUNAKAN DATA MINING

SUMMARY

Data Mining merupakan salah satu proses yang menggunakan teknik statistik, matematika, kecerdasan buatan, machine learning untuk mengekstraksi dan mengidentifikasi informasi yang bermanfaat dan pengetahuan yang terkait dari berbagai database besar. Data mining memiliki dua jenis pembelajaran diantaranya supervised learning dan unsupervised learning. Tentunya setiap pembelajaran memiliki teknik dan algoritma tersendiri. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan permodelan dari setiap learning dengan mengukur akurasi dari kedua jenis learning tersebut menggunakan beberapa metode pengujian. Sementara untuk rancang sistem menggunakan bahasa pemograman matlab. Belum adanya pengukuran akurasi dari kedua learning menjadi hal yang melatarbelakangi penelitian ini. Dari hasil pengujian akurasi menggunakan confusion matrix dan lift ratio diperoleh hasil bahwa perbandingan rata-rata akurasi untuk supervised learning adalah 82,33% dan unsupervised learning sebesar 78% dengan selisih nilai akurasi sebesar 4,33%. Nilai akurasi dipengaruhi oleh jumlah serta keberagaman dimensi data. Jadi dengan kasus dan jumlah serta dimensi yang berbeda akan menghasilkan nilai akurasi yang beragam pula.

 Articles related

Izza Khaerani,Lekso Budi Handoko    

Intrusion Detection System (IDS) merupakan sebuah kemampuan yang dimiliki oleh sebuah sistem atau perangkat untuk dapat melakukan deteksi terhadap serangan yang mungkin terjadi dalam jaringan baik lokal maupun yang terhubung dengan internet. Masalah dimu... see more

Revista: Techno.Com

Rudi Hartono,Yusuf Sumaryana,Alwi Nurfaizi    

Data yang diunggah Globocan pada tahun 2020, jumlah kasus baru kanker payudara di Indonesia mencapai 68.858 kasus (16,6%) dari total 396.914 kasus baru kanker, dengan jumlah kematiannya mencapai lebih dari 22 ribu jiwa kasus. dibidang kesehatan dan medis... see more


Agustiena Merdekawati,Jefina Tri Kumalasari    

Mendapatkan program Kartu Jakarta Pintar (KJP) harus memenuhi berbagai persyaratan dan kriteria, sayangnya proses penerimaan ini masih dilakukan secara subjektif sehingga rentan untuk tepat sasaran. Knowledge Discovery in Database (KDD) diperlukan dalam ... see more


M. Khairul Anam, Bunga Nanti Pikir, Muhammad Bambang Firdaus, Susi Erlinda, Agustin Agustin    

Pemerintah Pekanbaru saat ini sudah menerapkan teknologi dalam sistem pemerintahan, penerapannya saat ini masih mendapat keluhan dari masyarakat seperti layanan publik command center yang hanya sebagian masyarakat mengetahuinya dan penerapan cctv yang ad... see more


mohammad burhan hanif,Khoirudin Khoirudin                           DOI : 10.26623/jprt.v%vi%i.3089 | Abstract views: 60 times    

Diabetes penyakit serius yang terkenal didunia dengan sebutan silent killer yang tercatat semakin meningkat dari tahun 1980 sampai 2014 sebanyak 422juta jiwa. Hal ini perlu di perhatikan secara serius karena berimbas pada timbulnya beban kerja sumberdaya... see more