ARTICLE
TITLE

PELATIHAN PEMBUATAN PRODUK, DESAIN KEMASAN DAN PEMASARAN NEW NORMAL ESSENTIAL KIT PADA GURU SMK MUHAMMADIYAH MALANG 8 PAKIS MALANG

SUMMARY

Kepala Sekolah SMK Muhammadiyah 8 Pakis Malang Jawa Timur menyatakan bahwa sekolah yang dikelola  dalam proses pengembangan dan ingin aktif  dalam gerakan pencegahan Covid-19. Penggunaan masker masih tetap diperlukan untuk mengurangi atau mencegah masuknya virus melalui saluran pernafasan (mulut, hidung). Masker, handsanitizer, sabun, peralatan makan menjadi kebutuhan di era New normal. Informasi dan hasil diskusi tim PPMI dengan Mitra (SMK Muhammadiyah 8 Pakis Malang) ada tiga  permasalahan pokok yang saat ini perlu ditangani yaitu; Kesadaran civitas akademika dalam meningkatkan  kedisiplinan dalam menjalankan protokol kesehatan, pengeluaran biaya untuk pemenuhan handsanitizer atau sabun untuk menjalankan protokol Kesehatan, serta menurunnya income sekolah berefek pada pendapatan tenaga pendidik dan tenaga kependidikan. Berdasarkan permasalahan tersebut, kegiatan pengabdian yang dilakukan adalah Sosialisasi pengetahuan Covid-19 dan gerakan 6M serta memberikan pelatihan pembuatan handsanitizer untuk kebutuhan kalangan sendiri, memproduksi masker dengan desain yang fashionable dan membuat new normal essential kit. Luaran pengabdian yang dilakukan adalah peningkatan pengetahuan Covid-19 yang ditunjukkan dengan penerapan protokol kesehatan yang baik dan benar, penurunan pengeluaran pengadaan handsanitizer serta peningkatan income.

 Articles related

Wahyudi Harianto,Anggri Sartika Wiguna    

Ngawonggo Village is one of the villages in Tajinan subdistrict, Malang Regency, a suburb of Malang. Technology for rural communities is a thing that is still rather rarely used so that the village apparatus. The need for knowledge of fundamental technol... see more


Muhammad Hasyim Ibnu Abbas,Hadi Sumarsono,Yogi Dwi Satrio,Magistyo Purboyo Priambodo    

Pengabdian Kepada Masyarakat is a program with a mission to implement the development of science and technology from tertiary institutions to the community to support and improve the welfare of the community. In this entrepreneurship development program,... see more


Venita Niken Ardiyanti,Nofi Retno Priantina,Erita Nafhamein,Siti Nailissa’diyah,Yustriana Yustriana,Afaf Nur Salsabilah Firdausiah    

Perpustakaan pada dasarnya adalah sebuah bangunan yang memiliki berbagai macam koleksi baik secara tercetak maupun tidak tercetak. Hal ini sejalan dengan perpustakaan yang dimiliki oleh SMK Negeri 4 Malang. Perpustakaan SMK Negeri 4 Malang memiliki berba... see more


Arif Setiawan, Gigit Mujianto, Akhsanul In’am    

TRAINING AND ASSISTANCE IN WRITING SCIENTIFIC ARTICLES FOR MUHAMMADIYAH SCHOOL TEACHERS IN MALANG REGENCY. Writing scientific papers is an obligation that must be done by a teacher in carrying out duties as a teacher. This service activity aims to train ... see more


Indiyah Murwani, Siti Muslikah, Siti Asmaniyah Mardiyani    

Pekarangan di wilayah RW VI Kelurahan Jatimulyo Malang belum banyak yang dimanfaatkan untuk menanam tanaman secara produktif dan ekonomis. Program pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan ibu rumah tangga dalam budidaya sa... see more