Home  /  Jurnal Agripet  /  Vol: 12 Núm: 2 Par: 0 (2012)  /  Article
ARTICLE
TITLE

Pengaruh Pupuk Organik Cair NASA terhadap Nitrogen Bintil Akar dan Produksi Macroptilium Atropurpureum

SUMMARY

The effect of liquid organic fertilizing NASA on nitrogen root nodule and production of siratro ABSTRACT.  A study was carried out in Experimental Farm and Laboratory for Animal Nutrition of the Faculty of Agriculture in Syiah Kuala University, Darussalam Banda Aceh to know the dose of liquid organic fertilizing (LOF) NASA on nitrogen root nodule and production of Siratro plants. The study use pot (plastic bag) containing 15 kg of soil. The soil type was of kind of Alluvial. Experimental design was of Completely Randomized Design (CRD). Treatment with LOF NASA was of 0.00 cc/l water, 2.50 cc/l water, 5.00 cc/l water, 7.50 cc/l water, and 10 cc/l water. Result showed that a maximum nitrogen root nodule of Siratro 8.54 mg/m2/day and maximum dry matter production of Siratro 2.26 g/m2/day was founded at 10 cc/l water LOF NASA.

KEYWORDS

 Articles related

Eka Nurwani Ritonga,Erti Kumala Indah Nasution,Rafiqah Amanda Lubis    

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pupuk organik Granul Modern dan waktu penyiangan terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman Kedele (Glycine max L Merrill). penelitian ini adalah Rancangan Acak Kelompok (RAK) Faktorial, dengan d... see more


Andi Rakhmat Fauzan,Dwi Retno Lukiwati,Budi Adi Kristanto    

Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemupukan pukan diperkaya N-legum dan P-alam terhadap pertumbuhan dan produksi tanaman kacang tanah. Penelitian dilaksanakan pada bulan Maret – Oktober 2021 di Universitas Diponegoro, Kecamatan Tembalang, Ko... see more


Whida Arum Larasati,Agus Sulistyono,Guniarti Guniarti    

Mentimun merupakan tanaman sayuran komoditas hortikultura dengan nilai ekonomi yang tinggi. Untuk meningkatkan pertumbuhan dan hasil produktivitas mentimun dapat dilakukan dengan menggunakan pupuk organik cair. Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengeta... see more


Erwin Feriyatna,Sugiarto Sugiarto,Muhammad Yamin Samaullah    

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kombinasi terbaik penggunaan dosis pupuk kandang (pukan) kambing dan pupuk majemuk NPK terbaik terhadap pertumbuhan dan hasil tanaman bayam merah (Amarathus tricolor L.). Penelitian ini dilaksanakan di lahan UPTD... see more


Idaryani Dj,Andi Yulyani Fadwiwati    

Jagung merupakan salah satu komoditas tanaman pangan yang penting di Indonesia. Upaya yang dapat dilakukan untuk meningkatkan hasil komoditi tersebut dengan melakukan teknik budidaya yang sesuai diantaranya adalah pemupukan. Tujuan penelitian adalah untu... see more