ARTICLE
TITLE

Penggunaan D-Optimal Mixture Design untuk Optimasi dan Formulasi Self-Nano Emulsifying Drug Delivery System (SNEEDS) Asam Mefenamat

SUMMARY

Penelitian ini bertujuan untuk melakukan optimasi formulasi asam mefenamat yang sukar larut dalam air dalam bentuk sediaan Self-Nano Emulsifying Drug Delivery System (SNEDDS) menggunakan D-optimal mixture design. Skrining awal dilakukan untuk menentukan fase minyak, surfaktan dan ko-surfaktan yang akan digunakan untuk pembuatan diagram fase terner. D-optimal mixture design digunakan untuk mengoptimasi SNEDDS asam mefenamat dengan memilih komposisi SNEDDS sebagai faktor independent dan karakterisasi SNEDDS sebagai respons. Karakterisasi SNEDDS pada formula optimal meliputi transmitan, ukuran partikel, polidispersity index (PDI) dan zeta potensial. Asam oleat, Tween 80, dan polietilenglikol (PEG) 400 merupakan fase minyak, surfaktan, dan ko-surfaktan yang terpilih karena memiliki kemampuan paling tinggi dalam melarutkan asam mefenamat. Hasil optimasi menunjukkan bahwa formula optimal diperoleh pada komposisi 10% asam oleat, 80% Tween 80 dan 10% PEG 400. SNEDDS asam mefenamat tersebut menghasilkan nanoemulsi dengan transmitan 88,5%, ukuran partikel 190,03 ± 1,18 nm, PDI 0,469 ± 0,03, dan zeta potensial -44,1 ± 1,69 mV. Studi ini menyimpulkan bahwa D-optimal mixture design dapat digunakan untuk mengoptimasi dan formulasi SNEDDS asam mefenamat yang sukar larut dalam air.

 Articles related

Amelia Lorensia, Doddy de Queljoe, Yessica Christina Wijaya Tandjung    

Chronic Obstructive Pulmonary Disease (COPD) is a chronic disease that can be controlled with medication. Handihaler® may be an option in the control of COPD, but the use of techniques Handihaler® is lacking in patients can cause treatment to be not opti... see more


Amelia Lorensia, Doddy De Queljoe, Bella Lony Karina, Astri Heru    

Asthma is a chronic disease that can be controlled by treatment with a controller containing a corticosteroid combination with beta-2 agonists, which are available in the form Diskus® and Turbuhaler® which is DPI (dry powder inhaler) in Indonesia. Techni... see more


Yulia PratiwiAnik Swantari    

Penggunaan antibiotic yang tidak tepat dapat menimbulkan peningkatan efek samping dan toksisitas antibiotic, pemborosan biaya, dan tidak tercapainya manfaat klinik yang optimal dalam  pencegahan maupun pengobatan penyakit infeksi, serta resistensi ... see more


Diana Holidah    

Hypertension is a chronic disease with a prevalence reaching 1 billion people around the world. Hypertension is the major treatable risk factor for cardiovascular disease, which remains the leading cause of death in the industrialized world. Despite the ... see more


Hening Pratiwi,Nur Amalia Choironi,Warsinah Warsinah    

Abstrak Tidak semua masyarakat paham tentang obat dan teknik penggunaan obat, sehingga menjadi penyebab pengobatan tidak optimal atau kegagalan pengobatan. Hal ini dapat disebabkan minimnya pengetahuan dan kemampuan masyarakat terkait teknik penggun... see more