ARTICLE
TITLE

Sistem Pengambilan Keputusan Template Website Berbasis Pembobotan Adiktif Sederhana

SUMMARY

Pada sebuah situs web merupakan salah satu faktor kunci untuk mendapatkan hasil penilaian yang positif dari pengunjung website, karena dapat mempengaruhi persepsi dan perilaku pengunjung terhadap situs web tersebut. Saat ini, banyak sekali yang menawarkan berbagai macam pilihan template desain website yang dapat langsung digunakan. Akan tetapi, hal tersebut justru dapat membuat orang-orang semakin kebingungan dan kesulitan untuk mengambil keputusan template mana yang akan digunakan. Oleh karena itu, diperlukan adanya sistem yang mampu memberikan rekomendasi template desain website yang sesuai dengan keinginan dari pengguna. Sistem tersebut adalah sistem rekomendasi pemilihan template desain website. Sistem ini membutuhkan masukan berupa preferensi dari pengguna tentang atribut desain website yang diinginkannya. Data preferensi tersebutlah yang akan digunakan sebagai acuan untuk memberikan rekomendasi template desain website kepada pengguna. Selain data tersebut sistem rekomendasi juga membutuhkan metode perhitungan tertentu untuk digunakan sebagai perhitungan agar dapat menghasilkan rekomendasi template desain website yang tepat sesuai dengan keinginan pengguna. Dalam penelitian ini, dibuat sistem rekomendasi pemilihan template desain website menggunakan metode perhitungan weighted sum model. Dari hasil penelitian ini, dihasilkan tingkat persentase recognition rate adalah sebesar 87% dan persentase tingkat error rate adalah sebesar 13%. Hal tersebut membuktikan bahwa metode weighted sum model mampu memberikan rekomendasi template desain website sesuai dengan preferensi yang telah diberikan oleh pengguna.

 Articles related

Ellisa Agustina,Alvina Fitri Amalia    

Losses atau lebih dikenal dengan istilah Susut merupakan parameter yang harus selalu diperhatikan oleh PT. PLN (Persero), karena parameter tersebut yang menunjukkan seberapa baik efisiensi dari suatu sistem. Semakin besar nilai susut, berarti semakin kec... see more


Wendy Satia Novtian    

Perusahaan Kereta Rel Listrik sebagai penyedia jasa transportasi kereta rel listrik, memposisikan dirinya sebagai salah satu perusahaan yang bertanggungjawab atas mobilitas orang banyak. Faktor kenyamanan pada kereta rel listrik sangat diperlukan, salah ... see more


Rianda .    

Abstrak – Optimasi penggunaan energi matahari perlu ditingkatkan, salah satunya dengan menggunakan kolektor surya. Panas yang diterima digunakan sebagai sumber kalor untuk memanaskan etanol 96% sebagai fluida kerja pada sistem solar water heater (SWH). K... see more


Nurlisa Ginting, Ahmad Baqir Adrian    

Persaingan untuk menonjolkan keunggulan pariwisata sudah banyak dilakukan oleh berbagai daerah. Bukit lawang sudah banyak dikenal oleh mancanegara sebagai konservasi orang utan dan Sungai Bahorok sebagai objek atraksi utama pariwisatanya. Permasalahan ya... see more


Masrudin H.Saleh,Rosihan Rosihan,Abdul Mubarak    

Universitas Khairun (Unkhair) membutuhkan pegawai honorer. Banyaknya peminat dengan sejumlah persyaratan yang ada, membuat proses penjaringan yang dilakukan secara manual berlangsung lebih lama dan terdapat kemungkinan terjadinya penentuan keputusan yang... see more