ARTICLE
TITLE

PEMODELAN DAN PENYELESAIAN PERMASALAHAN PENJADWALAN PILOT DENGAN METODE EKSAK DEKOMPOSISI

SUMMARY

Crew scheduling is one of most important operational problems in airline industries. Crew scheduling Problem consists of two steps that is "Crew Pairing" and "Crew Rostering". The research focusses on building Boeing 737-200's monthly pilot rostering of PT. X Airlines based on given pilot pairings. There are some vertical and horizontal regulations must be fulfilled in so that the problem becomes very complex and cannot be solved using a pure exact method in reasonable computational time. Accordingly, we propose a decomposition exact method to solve the problem. Our model was run using LINGO Optimization software. Experiment results showed that our schedules are outperform than the existing schedules of the airline for the case of May 2006. Abstract in Bahasa Indonesia : Penjadwalan kru pada suatu maskapai penerbangan merupakan salah satu permasalahan operasional yang terpenting. Penjadwalan kru terdiri dari dua tahapan yaitu tahap pengelompokkan kru dan penugasan kru. Penelitian ini memfokuskan pada pembuatan jadwal penugasan pilot pesawat Boeing 737-200 pada maskapai penerbangan PT. X Airlines yang ber-home base di Surabaya selama satu bulan, berdasar pada hasil pengelompokkan pilot yang telah ditentukan sebelumnya. Terdapat sejumlah peraturan horizontal dan vertikal yang harus dipenuhi membuatnya menjadi permasalahan kombinatorial yang sangat kompleks, sehingga tidak dapat diselesaikan dengan menggunakan metode eksak murni dalam waktu yang wajar. Untuk itu digunakan metode eksak dekomposisi. Model tersebut diterjemahkan menggunakan perangkat lunak optimisasi LINGO. Hasil eksperimen menunjukkan bahwa jadwal penugasan pilot yang dibuat dengan metode ini lebih baik daripada jadwal milik perusahaan untuk kasus pada bulan Mei 2006. Kata kunci: penjadwalan pilot, pengelompokkan pilot, aturan horizontal dan vertikal, metode eksak dekomposisi

 Articles related

Agus Pamuji    

Saat ini, beberapa atau banyak sistem komputer yang menghasilkan dan memakai sejumlah data yang besar. Hal ini dipengaruhi oleh tingkat kebutuhan dari pengguna yang menggunakan sistem komputer baik secara individual, maupun korporasi. Sistem komputer yan... see more

Revista: Jurnal Teknologi

I Made Suardana Kader, I Made Jaya    

Carbon Fibre Reinforced Polymer (CFRP) sebagai material perkuatan pada balok, kolom, joint balokkolom dan struktur lainnya seperti pasangan bata telah terbukti cukup mudah dan efektif untuk diterapkan. Penelitian ini dilakukan adalah untuk menganalisis p... see more

Revista: Logic

Rian Rahmanda Putra,Indra Griha Tofik Isa,Ahmad Bahri Joni Malyan,Ema Laila,Agum Try Wardhana    

Hyperparameter tuning menjadi bagian yang tidak terpisahkan dalam sebuah pemodelan untuk mencapai performa akurasi yang terbaik. Salah satu parameter yang digunakan dalam hyperparameter tuning adalah epoch, dimana merupakan bagian dari pelatihan dalam se... see more


Haryasena Panduwiyasa,Iphov Kumala Sriwana,Luciana Andrawina    

Learning loss dan berkurang nya kompetensi dialami oleh anggota Organisasi Rohani Islam (Rohis) di SMA XY akibat pandemi yang melanda Indonesia dalam dua tahun terakhir. Permasalahan ini timbul akibat dari adanya kesenjangan atas tacit dan explicit knowl... see more


Dwiky Ramadhoni Prasetyo, Muhamad Nawawi    

AbstrakManinjau Futsal adalah salah satu tempat untuk jasa penyewaan lapangan futsal. Akan tetapi dalam pengelolaan data transaksional seperti data penyewaan dan pembuatan laporan masih melakukan proses konvensional yaitu pencatatan dengan tulisan tangan... see more