ARTICLE
TITLE

Analisis Fungsi dan Peran DPRD dalam Pengawasan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) di Kota Medan

SUMMARY

ABSTRAKAPBD memiliki peranan penting dalam meningkatkan pembangunan daerah, selain itu APBD juga berperan dalam memberi kepastian untuk mensejahterakan rakyat, mengentaskan kemiskinan, serta memeratakan pendapatan masyarakat. Atas dasar itu lembaga perwakilan rakyat ini memili fungsi yang menjadi jati diri anggota parlemen, yakni sebagi fungsi legislasi, fungsi pengawasan, fungsi anggaran (budgeting), dan fungsi posteriori. DPRD Kota Medan sudah berupaya untuk mengoptimalkaan fungsi dan perannya dalam pengawasan APBD untuk dapat menghindari penyelewengan-penyelewangan dana serta pemborosan anggaran untuk daerah. Namun realitanya membuktikan bahwa masih banyak ditemukan permasalahan dalam pelaksanaannya terhadap pengawasan APBD di Kota Medan, mulai dari maraknya kasus korupsi dimana-mana, bahkan hal ini juga terjadi dilingkungan DPRD juga. Miris sekali bukan? Yang di amanati oleh rakyat untuk memimpin dengan jujur dan bersih, malah mengkhianati rakyat. Bukankah para anggota parlemen harusnya mensejahterakan bukan malah mengacaukan. Hal inilah yang menyebabkan fungsi dan peran DPRD itu belum optimal, sebab ketidakpahaman dalam menganalisis peraturan perundang-undangan, bahkan yang sangat mengejutkan, keberadaan fungsi dan peran ini bukan malah untuk membantu pemerintah daerah dalam mengemban tugas pemerintahan melainkan hanya dijadikan alat untuk pemuas diri maupun partai politik belaka.Oleh sebab itu penelitian ini digunakan sebagai informasi mengenai analisis fungsi dan peran DPRD dalam pengawasan angaran pendapatan. Dengan Metode yang dipakai penulis berupa Metode penelitian Kualitatif dengan pendekatan yuridis normatif yaitu dengan mengamati suatu objek yang dikaitkan dengan teori hukum dan proses pelaksanaan hukum yang positif yang bersangkutan dengan permasalahan penelitian ini, dimana penulis menggunakan undang-undang, artikel jurnal, buku dan dokumen yang mendukung penulis dalam kajian masalah analisis fungsi dan peran DPRD dalam pengawasan anggaran pendapatan daerah. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa pengawasan anggaran daerah oleh DPRD Kota Medan bisa dilaksanakan dengan optimal dan peningkatan kualitas anggota parlemen dengan cara meningkatkan kualitas dan integritas serta pemahaman anggota parlemen akan fungsi dan perannya sebagai wakil rakyat. Pengaruh dari kualitas dan integritas ini pula dapat dilihat dari seberapa besar fungsi dan peran DPRD dari sisi kerjasama dengan lembaga eksekutif dalam merancang peraturan daerah, penyusunan anggaran daerah, dan pengawasan terhadap jalannya pemerintahan.Kata Kunci : APBD, Fungsi, Peran, Pengawasan

 Articles related

Dedek Melisa,Tri Inda Fadhila Rahma,Mawaddah Irham    

Hadirnya LAZ IZI SUMUT untuk membantu perusahaan dalam mengelola dana csr perusahaan dengan professional, bersih, transparan dan amanat. Maka penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran, prosedur, program-program, peluang dan tantangan LAZ ... see more


Nurul Sahria,Siswanto Siswanto    

Abstrak Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh budaya organisasi, lingkungan kerja, dan komunikasi terhadap kinerja BMT Sidogiri Kota Malang. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kuantitaif dengan pendekatan asosiatif. Tekn... see more


Yuli Asbar,Sapnabiby Sapnabiby,Angga Pratama,Janner Simarmata,Abror Abror    

Persaingan dalam menjaring mahasiswa universitas di aceh sangat tinggi. Oleh karena itu setiap universitas khususya fakultas harus mempersiapkan strategi managemen yang tepat dan disesuaikan dengan permintaan pasar. Pentingnya analisis stategi dalam meli... see more


Refika Aulia,Nana Diana    

AbstrakPerbankan Syariah adalah suatu lembaga yang sistemnya atau dalam melaksanakan kegiataannya berdasarkan pada Syariah Islam dan dengan menggunakan sistem bagi hasil . Dalam Penelitian ini penulis bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh Va... see more


Ita Kurniansih,Wirman Wirman    

AbstractThis research aims to test the influence of Mudharabah financing and Murabahah financing on the profit of Bank BRI Syariah. The method used in this research is secondary data in the form of financial statements. This research uses quant... see more