ARTICLE
TITLE

PEMBUATAN PUPUK ORGANIK CAIR (POC) DARI LIMBAH RUMAH TANGGA UNTUK TANAMAN DI PEKARANGAN

SUMMARY

Kegiatan penyuluhan atau pengabdian kepada masyarakat ini dilaksanakan pada bulan September 2021, di Gereja HKBP Nommensen, Resort Pulu Brayan, Kecamatan Medan Timur Kota Medan. Kegiatan pengabdian ini diikuti 20 orang ibu-ibu dari komunitas parompuan (komunitas wanita Gereja) HKBP Pulu Brayan sebagai partisipan. Kegiatan pengabdian  dilakukan dengan metode; pemberdayaan partisipatif melalui penyuluhan, diskusi dan diakhiri dengan pelaksanaan evaluasi. Berdasarkan penyuluhan dapat disimpulkan terjadi peningkatan pemahaman komunitas parompuan (komunitas wanita Gereja) HKBP Pulu Brayan Resort Pulu Brayan, Kota Medan sebagai partisipan terkait dengan pembuatan pupuk organik cair dari limbah rumah tangga setelah mengikuti ceramah (penyuluhan). 

 Articles related

Anandyawati Anandyawati,Zainal Muktamar,Agung Tri Susilo,Kartika Utami    

Kelangkaan pupuk dikalangan petani menjadi persoalan serius yang harus diselesaikan untuk menunjang keberhasilan usaha budidaya. Petani secara mandiri harus mampu menyediakan pupuk organik untuk mensubstitusi kebutuhan pupuk anorganik yang terbatas. Tuju... see more


Firdaus Husein,Dyah Triasih,Muhammad Rido,Nurliani Erni,Florida Florida    

Usaha pertanian yang dijalani kadang mengalami kendala karena pupuk yang digunakan terbilang langka dan mahal di Desa Sumber Mulya sehingga perlu penyuluhan dan pelatihan tentang pemanfaatan limbah ternak sapi terutama feses sapi untuk dijadikan pupuk or... see more


Murnita Murnita,Yulfi Desi,Leffy Hermalena    

Pelaksanaan kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) dikukan bersama mitra Kelompok Tani Simpang Tigo Nagari Ketaping Kecamatan Batang Anai Kabupaten Padang Pariaman yang bergerak dalam bidang budidaya padi organik. Kegiatan PKM bertujuan untuk: (1) m... see more


Risky Hadi Wibowo,Sipriyadi Sipriyadi,Morina Adfa,Thoriqul Hidayah,Della Indah Medani,Elsi Silvia,Reza Wahyuni    

Limbah organik berupa sayuran dan buah-buahan di Desa Sukasari, Kabupaten  Kepahiang, Kota Bengkulu yang melimpah dapat dijadikan sebagai produk Eco-enzyme sebagai bahan alternatif pembuatan Bio-handsanitizer dan Biofertilizer. Dari hasil kegiatan p... see more


Irma Yani,Fitra Syawal Harahap,Dini Hariyati Adam,Badrul Ainy Dalimunthe    

Kegiatan Pengabdian ini dilaksanakan melalui pelatihan Pembuatan pupuk organik cair yang berbahan dasar Lokal didesa tebing tinggi pangkatan Kabupaten Labuhanbatu yang merupakan upaya yang dilakukan untuk meningkatkan pengetahuan dan Mewujudkan pertanian... see more