ARTICLE
TITLE

Peran Pengasuh dalam Penerapan Nilai-nilai Tasawuf di Pondok Pesantren Nurul Iman Lingkungan Jarum, Kelurahan Kayuloko, Kecamatan Sidoharjo, Kabupaten Wonogiri Tahun 2022

SUMMARY

Untuk mengetahui peran pengasuh dalam menanamkan nilai-nilai ajaran dan metode yang digunakan dalam menanamkan nilai-nilai tasawuf Tasawuf di Pondok Pesantren Nurul Iman Wonogiri tahun 2022. Maka penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif kualitatif, dengan pendekatan yang dapat digunakan untuk memperoleh dan mengelola data atau pengetahuan tentang suatu fenomena. Adapun populasi dalam penelitian ini merupakan penelitian populasi dan sampel. Sedangkan metode pengumpulan data yang digunakan antara lain : metode observasi, metode interview, dan metode dokumentasi. Analisa data menggunakan analisa kualitatif.Dari hasil penelitian, efektivitas pengasuh dalam menyampaikan nilai-nilai ajaran tasawuf yang dilaksanakan di Pondok Pesantren Nurul Iman  Wonogiri cukup efektif. Selain itu, metode yang di pakai seorang Kiyai Nurul Iman dalam menanamkan nilai-nilai ajaran Tasawuf yaitu berupa metode bil hikmah, metode Diskusi, metode Tanya Jawab. Sedangkan dalam menanamkan nilai-nilai tasawuf di Pondok Pesantren Nurul Iman Wonogiri dipengarui oleh factor penghambat dan pendukung.

 Articles related

Munawaroh Munawaroh,Badrus Zaman    

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan peran Majelis taklim ahad pagi di Desa Kadirejo dalam meningkatkan pemahaman keagamaan. Penelitian ini menggunakan jenis pendekatan kualitatif karena data yang diperoleh diolah dan dijelaskan dalam deskripsi... see more


Eri Trianingsih, Antari Ayuning Arsi    

Di era globalisasi, peran masyarakat telah dituntut secara aktif tanpa memandang perbedaan status dengan ciri adanya pemerataan kesempatan untuk bekerja termasuk generasi muda dan perempuan. Hal tersebut berdampak pada peran yang dimiliki seorang ibu yan... see more


Ade Holis    

Dalam kehidupan ini kreativitas sangat penting, karena merupakan suatu kemampuan yang sangat berarti dalam proses kehidupan manusia, kreativitas diakui sebagai faktor utama yang dapat mendayakan fungsi manusia dengan mensintesis interaksi antara kekuatan... see more


p. 129-137  Wulan Ratna Ningrum    

The aims of the study is to analyze the partial and simultaneous influence of parent role and parenting patterns on students learning achievement at Elementary Public School (Sekolah Dasar Negeri) in the District of West Bogor. A survey was conducted by ... see more


Tri Rosana Yulianti    

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh perkembangan kreativitas anak usia dini terkait erat dengan peranan orang tua. Hubungan ibu dan ayah atau orang dekat lainnya dengan anak memberikan dasar sejauh mana anak dapat mengembangkan kreativitasnya. Kebanyaka... see more

Revista: Empowerment