ARTICLE
TITLE

PENGARUH BRAND AMBASSADOR NCT 127 DAN DAYA TARIK IKLAN TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK NATURE REPUBLIC

SUMMARY

Banyaknya cara yang dapat dilakukan untuk melakukan promosi suatu produk sehingga dikenal khalayak, dan dapat mempengaruhi suatu keputusan pembelian. Nature Republic sebagai salah satu brand korea dibidang kecantikan yang menggunakan brand ambassador dan penayangan iklan dengan daya tarik tersendiri. Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui seberapa besar pengaruh brand ambassador NCT 127 dan daya tarik iklan terhadap keputusan pembelian produk Nature Republic. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan menggunakan teknik non-probability sampling yang mana purposive sampling sebagai jenisnya. Sampel yang digunakan sebanyak 385 responden dengan kriteria tertentu yaitu berjenis kelamin perempuan berdomisili Jakarta yang pernah melakukan transaksi pembelian produk Nature Republic dan melihat iklan Nature Republic yang dibintangi oleh NCT 127. Hasil penelitian menunjukan brand ambassador NCT 127 dan daya tarik iklan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap keputusan pembelian produk Nature Republic secara parsial maupun simultan. Adapun nilai koefisien determinasi sebesar 0,491 sehingga adanya pengaruh brand ambassador NCT 127 dan daya tarik iklan terhadap keputusan pembelian Nature Republic yaitu dengan nilai sebesar 49,2% sedangkan sisanya 50,8% yang dipengaruhi oleh faktor lain.

 Articles related

Yulianita Putri Rahma, Mulyo Budi Setiawan | Pages 744 – 752    

Competition in the beauty and skincare industry today is becoming increasingly competitive. As evidenced by the many cosmetic products from local brands that have sprung up in the country. Along with the development of technology, information acquisition... see more


Novan Yurindera | Pages 208 – 216    

Kopi Kenangan became the first Foods and Beverages Retail Unicorn from Southeast Asia, during the COVID-19 pandemic, the company learned to quickly adapt to changing business environments and challenges by implementing new strategies, so as to be able to... see more


Muhammad Ardiansyah, Willy Fernando    

Dalam pemasaran atau periklanan yang melibatkan pihak lain untuk mendukung dan mempromosikan suatu produk atau jasa disebut dengan endorsement. Endorsement merupakan salah satu bentuk pemasaran digital yang banyak diminati dan dianggap memiliki pengaruh ... see more


Made Mulyadi Mulyadi, Ni Luh Putu Rahayu Mardiana Sari, I Nyoman Rasmen Adi, Luh Gede Elvina Adi Saputri | Pages 254 - 263    

The growth and development of beauty and skin care products from Indonesia has advanced, therefore there are more and more competitors from well-known local brands from Indonesia. This can be seen from the competition offered such as the price offered, t... see more


Nur Ainun Syafri, Mustari Mustari, Muhammad Hasan, Muhammad Ihsan Said, Nurdiana Nurdiana | Pages 389 – 403    

The purpose of this study is to partially and concurrently assess and analyze the effect of lifestyle, halal brand image, celebrity endorser, and price level on purchase decisions of Wardah cosmetics by economic education students at Makassar State Unive... see more