ARTICLE
TITLE

Rancang Bangun Smart Elektrik Menggunakan Solar Tracker Berbasisi Arduino

SUMMARY

Penggunaan panel surya yang terpasang kebanyakan masih bersifat statis sehingga menyebabkan energi matahari yang diterima kurang optimal. Untuk memaksimalkan penyerapan energi cahaya matahari dalam pembentukan sudut tegak lurus antara panel surya dengan arah datangnya cahaya matahari. Maka, penulis mencoba membuat suatu alat agar dapat membantu posisi panel surya dalam mengikuti arah pergerakan matahari berdasarkan perhitungan waktu edar matahari sehingga panel surya dapat menerima cahaya matahari secara maksimal. Jenis penelitian ini adalah eksperimental yaitu dengan melakukan perancangan, pembuatan dan pengujian model sistem. Penelitian ini menganalisis pergerakan panel surya 30 watt menggunakan sistem penjejak matahari (solar tracker) berbasis mikrokontroler Arduino sebagai pusat kendali pada sistem yang dirancang dan dua buah motor servo yang menjadi penggerak untuk mengubah posisi panel surya. Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan dari pagi hari, siang hari, dan sore hari dari jam 08.00 WIB hingga jam 16.00 WIB. Hasil Penelitian: Selisih pada tegangan rata-rata yang dihasilkan panel surya pada pengujian di pagi hari sebesar 0,74 volt dengan persentase kenaikan nilai sebesar 4,39%. Pada pengujian siang hari sebesar 2,10 volt dengan persentase kenaikan nilai sebesar 13,41%. Pada pengujian di sore hari sebesar 0,79 volt dengan persentase kenaikan nilai sebesar 4,70%. Diharapkan alat ini mampu mengoptimalkan penggunaan energi matahari serta mampu menjadikan suatu sistem kendali elektronik yang harganya terjangkau.goods, incoming goods and reports of outgoing goods can function properly. The inventory system that has been built can help a true store in terms of managing goods data, incoming goods data and outgoing item data.

 Articles related

Aji Gunawan    

AbstrakLab fluida difungsikan sebagai tempat pengambilan data untuk proses pembelajaran maupun penelitian tentang fluida. Kondisi saat ini belum adanya lab fluida di universitas mercubuana keranggan yang digunakan sebagai objek pengambilan data untuk pen... see more


Mochamad Diki Muliyawan    

Abstrak -- Dengan munculnya teknologi manufaktur aditif pada pertengahan 1980-an, teknologi pencetakan tiga dimensi (3D) yang mencetak benda dengan mengandalkan ekstrusi termoplastik untuk pembuatan prototipe/pemodelan. Bahan termoplastik yang digunakan ... see more


Johny Custer,Jefri Lianda    

Pada penelitian ini dilakukan optimasi penggunaan tenaga angin sebagai sumber energi listrik Pulau Bengkalis. Saat ini karena keterbatasan dari Pemda Bengkalis, masih banyak daerah pesisir yang belum dialiri listrik secara optimal. Harapan kedepan penggu... see more


Samy Yeverson Doo, Hendrik Djahi, Agnetha Febriana Malino    

Pengendali lampu rumah jarak jauh sudah banyak digunakan, pada penelitian sebelumnya telah dibuat sistem pengendali lamspu rumah menggunakan SMS. Untuk mengendalikan lampu sistem akan melakukan feedback, namun pada sistem ini belum dapat mengendalikan la... see more


Muchammad Ali, Maria D Badjowawo, rochani rochani    

Pantai atau lokasi yang digunakan sebagai tempat usaha menjemur untuk merubah bahanpangan mentah menjadi produk bahan pangan kering dan tahan lama merupakan lahan terbukadan terpapar cahaya panas matahari langsung. Beberapa macam produk bahan pangan keri... see more