ARTICLE
TITLE

PENGARUH POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEPRIBADIAN ANAK USIA 11 TAHUN DIDESA TAMBUSAI UTARA RT 02. RW 03 KABUPATEN ROKAN HULU

SUMMARY

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Pola Asuh Orang Tua Terhadap Kepribadian Anak Usia 11 Tahun di Desa Tambusai Utara RT 02 RW 03 Kabupaten Rokan Hulu. Jenis penelitian ini yakni kuantitatif dengan metode kolerasi. Populasi dalam penelitian ini yakni seluruh seluruh anak usia 11 tahun di desa Tambusai Utara RT.02.RW 03 yang berjumlah 33 KK. Sampel penelitian ini yakni sebanyak 33 orang anak usia 11 tahun di Desa Tambusai Utara RT 02 RW 03. Karena jumlah tersebut telah memenuhi besaran kurva normal. Teknik pengumpulan data menggunakan angket dan dokumentasi. Teknik analisa data menggunakan rumus korelasi product moment. Hasil penelitian yakni terdapat pengaruh yang signifikan pola asuh orang tua terhadap kepribadian anak usia 11 tahun di Desa Tambusai Utara RT 02. RW 03 Kabupaten Rokan Hulu, hal ini ditunjukan dari uji hipotesis Rhitung > Rtabel (0,489>0,355). Sedangkan besarnya kontribusi pola asuh orang tua terhadap kepribadian anak mencapai 23,9% sedangkan selebihnya 76,1% dipengaruhi variabel lain yang tidak bahas dalam penelitian ini

 Articles related

nur khozin    

Abstract: The purpose of this study was to determine whether there is an influence between the ability to memorize the Qur'an and learning outcomes. This research is descriptive quantitative by taking samples of students of the Islamic Religious Educatio... see more


Veronica Yulisna Sinukaban,Damai Linda Gea Vetricia,Ambiyar .,Mahesi Agni Zaus    

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran langsung berbantuan media hand out terhadap hasil belajar dasar pola pada siswa kelas X Tata busana di SMK Negeri 1 Stabat tahun ajaran 2016/2017. Jenis penelitian ini menggun... see more


Chatarina Suryaningsih    

Fenomena penyakit diare harus menjadi perhatian khususnya ibu dengan anak balita. Prevalensi diare di Indonesia cukup tinggi, hal ini dapat dilihat dari hasil Riset Kesehatan Dasar, kasus diare di Indonesia mencapai 8,3%. Prevalensi diare pada balita unt... see more


Aldila Bella Yekti,Istaryatiningtias Istaryatiningtias    

Abstrak: Rendahnya kemandirian belajar dan kurangnya pengawasan dalam proses belajar yang dilakukan ayah dan ibu peserta didik berpengaruh pada proses perkembangan prestasi belajar yang dimiliki oleh peserta didik. Pengkajian ini memiliki tujuan untuk me... see more


Aas Syifaul Kholiyah, Kristiana Maryani, Cucu Atikah    

Pemahaman pola merupakan salah satu ranah perkembangan dalam pemikiran logis-matematis, pemahaman pola penting diajarkan pada anak usia dini karena pemahaman pola merupakan dasar dari pengetahuan mengenai matematika pada jenjang berikutknya. Kemampuan me... see more