ARTICLE
TITLE

PENGEMBANGAN USAHA BAGI GRIYA UKM CINERE MELALUI PEMBUATAN BUNGA AKRILIK

SUMMARY

Pandemic Covid-19 masih berlangsung pada saat pengabdian ini di laksanakan, beruntung pada saat pelatihan bisa di laksanakan secara tatap muka, namun pendampingan dilakukan secara on line, menggunakan sosial media/Whatsapp karena diberlakukannya PPKM level 4. Mitra adalah griya UKM Cinere yang merupakan kumpulan pelaku UKM yang anggotanya berasal dari UKM kelurahan gandul. cinere, pangkalan jati dan pangkalan jati baru yang memiliki usaha di bidang kuliner, handycraft, fasion dan jasa. Griya UKM Cinere  mengalami penurunan produksi yang berakibat pada penurunan profit secara signifikan, karena banyak aktifitas yang tidak bisa dilakukan masa pandemic, oleh karena itu pengabdi menawarkan membuat kreatifitas dari bahan akrilik sebagai salah satu alternatif penambah variasi produk untuk di jual. Untuk itu diperlukan pelatihan dan pendampingan dalam pembuatan bunga, asesories dari bahan akrilik yang cantik dan menarik, sehingga bisa menjadi salah satu alternatif untuk  penambah variasi produk untuk di jual. Pelaksanaan pelatihan kepada Griya UKM Cinere dapat terlaksana berkat adanya pertisipasi dari pihak kantor Kecamatan Cinere, ibu-ibu PKK  dan Griya UKM Cinere yang mendukung sepenuhnya program kemitraan masyarakat ini. Pelatihan pembuatan bunga akrilik di hadiri oleh 25 peserta dan pada akhir pelatihan semua mampu membuat bunga akrilik yang di bawa pulang untuk di jadikan contoh ketika ingin membuat bunga akrilik.

KEYWORDS

 Articles related

Hotden Leonardo Nainggolan,Albina Ginting,Susana Tabah Trina,Yanto Raya Tampubolon,Ferlist Rio Siahaan    

Kegiatan pengabdian ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuian petani tentang aspek konservasi dan sosial-ekonomi dalam pengembangan atau pembudidayaan usahatani sawit rakyat berkelanjutan. Pengabdian ini diadakan pada Nopember 2020  di Kecamatan... see more


Reni Sofiyatin,Luh Suranadi,Lalu Khairul Abdi,I Gde Narda Widiada    

Alumni Jurusan Gizi Politeknik kesehatan Mataram sudah mampu membuat produk  yang inovasi dan bernilai gizi tinggi, masih kurang dalam kemampuan mengembangkan menjadi produk komersial karena  pengetahuan berwirausaha dan ketrampilan manajemen m... see more


Julia Safitri,Zainur Hidayah,Andriyansah Andriyansah,Ira Geraldina,Dwitya Estu Nurpramana    

Kegiatan pengabdian kepada masyarakat dengan mitra Kelompok Tani Kopi Silih Asih Megamendung, Bogor dilaksanakan untuk meningkatkan kualitas dan strategi pemasaran pengembangan produksi kopi kelompok tani silih asih Megamendung Bogor. Berdasarkan survei ... see more


Toto Gunarto,Rr Erlina,Resha Moniyana Putri,Arivina Ratih,M Husaini    

Keberadaan BUMDes berfungsi sebagai motor penggerak perekonomian desa dan kesejahteraan masyarakat desa. Dengan kehadiran BUMDes diharapkan desa menjadi lebih mandiri dan mensejahterakan masyarakat. BUMDes Tridaya Berdikari adalah BUMDes yang dimiliki ol... see more


Leffy Hermalena,Henny Puspita Sari,Herda Gusvita,Nita Yessirita,Syamsuwirman Syamsuwirman,Suci Kurnia Sari    

Usaha budidaya ikan lele di KWT Makmur Bersama baru berskala biasa  dan pakan ikan bergantung dengan pakan pabrikan, jika pemberian pakan pabrikan dilakukan secara berkelanjutan dengan harga pakan yang melambung tinggi, sehingga keuntungan pembudida... see more