ARTICLE
TITLE

KEKERASAN DI DUNIA MAYA: SURVEY TERHADAP SISWA SD DI KABUPATEN SLEMAN

SUMMARY

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan persepsi siswa, bentuk -bentuk kekerasan, dan faktor-faktor penyebab kekerasan di dunia maya terhadap siswa SD di Kabupaten Sleman. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian survei dengan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa SD Muhammadiyah se-Kabupaten Sleman. Hasil penelitian menunjukkan bahwa persepsi siswa tentang kekerasan di dunia maya adalah positif, tetapi dalam kenyataannya siswa masih mengalami dan melakukan kekerasan di dunia maya. Bentuk-bentuk kekerasan di dunia maya yang paling banyak dialami siswa yaitu mendapat pesan yang membuat marah dimedia sosial (11%), mendapat pesan yang mengganggu dimedia sosial (10%), dan mendapat foto tidak sopan dimedia sosial (9,8%). Sedangkan, bentuk-bentuk kekerasan di dunia maya yang paling banyak dilakukan siswa kelas yaitu mengirim pesan yang membuat orang lain marah dimedia sosial (11,6%), mengirim pesan yang mengganggu orang lain dimedia sosial (11,2%), dan mengomentari foto atau video orang lain dengan kata yang tidak menyenangkan dimedia sosial (11,2%). Faktor-faktor penyebab kekerasan di dunia maya terhadap siswa kelas V di Kabupaten Sleman terbesar adalah karena iseng (12,1%), benci atau jengkel (12,1%) dan alasan yang lainnya (11,3%)

 Articles related

Juli Santoso,Timotius Bakti Sarono,Sutrisno Sutrisno,Bobby Kurnia Putrawan    

The reality of progress which is the wealth of the nation has been misinterpreted by religious groups that divide the nation. The reality today is that religion has become a commodity that exploits "bottenless" substandard morality like barbarians who ar... see more


Khotimah Suryani    

Firqah dalam Islam muncul dan tumbuh setelah wafatnya Nabi SAW melalui sebab-sebab politik seputar perebutan khilafah. Perseteruan (fitnah) umat Islam muncul di permukaan usai terbunuhnya Khalifah Utsman bin Affan, lalu semakin meruncing usai terbunuhnya... see more


Sheren Angela,Amos Sukamto,Tri Mulyanti    

Theological studies are often seen as normative and a religious teaching that is pure and unchangeable. This view causes theology to often become irrelevant to the context. Therefore, it is very important to increase efforts to construct transformative t... see more


Adi Sudrajat- (Universitas Islam Malang)    

Pendidikan merupakan alat untuk mencetak manusia yang humanis, cinta damai, dan juga solusi dari segala masalah, tapi banyak masalah muncul dari dunia pendidikan salah satunya kekerasan dalam pendidikan, ironisnya itu terjadi mulai dari tingakat dasar sa... see more


Zainuddin Syarif,Abd Hannan    

This study examines the phenomenon of religious fundamentalism and its challenges of religious moderation in the midst the implementation of the new normal rules due to the Covid-19 pandemic. There are three focus research problems discussed in this stud... see more

Revista: Jurnal Madania