ARTICLE
TITLE

PEMBELAJARAN FISIKA DASAR DAN ELEKTRONIKA DASAR (ARUS, HAMBATAN DAN TEGANGAN LISTRIK) MENGGUNAKAN APLIKASI MATLAB METODE SIMULINK DOI : 10.24114/jiaf.v4i3.11213 | Abstract views : times

SUMMARY

Pembelajaran tentang fisika dasar dan elektronika dasar (Arus, Tegangan dan Hambatan  Listrik) selama ini menggunakan pemahamaan teori-teori fisika dan elektronika dasar, tanpa adanya pendampingan dalam bentuk model dan simulasi untuk memberi pemahaman kepada mahasiswa. Ruang lingkup pembahasan yang ada dalam penelitian ini adalah penerapan pembelajaran fisika dasar dan elektronika dasar pada materi listrik (arus, tegangan dan hambatan listrik), perancangan model simulasi menggunakan Matlab metode Simulink untuk listrik (arus, tegangan dan hambatan listrik). Dalam penelitian ini ada beberapa tujuan yang hendak dicapai antara lain adalah memberi pemahaman kepada Mahasiswa dalam pembelajaran fisika dasar dan elektronika dasar menggunakan software Matlab simulasi Simulink. memberikan pendampingan pengajaran materi fisika dasar dan elektronika dasar pada materi listrik (arus, tegangan dan hmbatan listrik) dengan aplikasi program Matlab dengan metode simulink.

 Articles related

Prayogi Dwina Angga,Ridho Pamungkas,Usman Wahyudi    

Gerak lokomotor dan manipulatif merupakan gerak dasar yang penting untuk dikuasai pada umur 9-10 tahun karena dapat mempengaruhi aktifitas gerak dan bermain. Tujuan dari penelitian ini adalah mengetahui dan membandingkan gerak dasar anak usia 9-10 tahun ... see more


Octavia Permata Sari, Lieza Diwianasari Susiawan, Nafiisah Nafiisah, Siti Munfiah    

Salah satu infeksi tropis yang sering diabaikan adalah kecacingan. Infeksi yang dijumpai di daerah tropis ini dapat berdampak pada status gizi anak yang jika diabaikan berpotensi mempengaruhi prestasi akademik anak tersebut. Sebagai salah satu desa di ba... see more


Firdah Annisa,Badruli Martati,Deni Adi Putra DOI : 10.32529/glasser.v7i1.2267    

Di era pasca pandemi covid-19, pelaksaaan pendidikan karakter mulai membaik, siswa dapat belajar tatap muka di sekolah sehingga kegiatan diluar kelas juga dapat terlaksana. Hal tersebut mendorong peneliti untuk mengetahui penerapan karakter religius, nas... see more


Roslin Takahindangen,Arwildayanto Arwildayanto,Arifin Arifin DOI : 10.32529/glasser.v7i1.2149    

Kompetensi guru, diperlukan upaya yang dapat menstimulasi peningkatan kompetensi guru melalui Preservice dan inservice training. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis; (1) pengaruh preservice training terhadap peningkatan kompetensi guru Sekola... see more


Hanik Hidayati,Tutik Khotimah,F. Shoufika Hilyana DOI : 10.32529/glasser.v5i2.1038    

Pendidikan keluarga merupakan Lembaga Pendidikan yang pertama, proses pembentukan karakter-karakter terjadi akibat dari pembiasaan. Pembentukan kebiasaan akan lebih efektif bila didukung oleh sosok teladan yang dapat dijadikan panutan dalam kehidupan kel... see more