ARTICLE
TITLE

PENGARUH DEBT TO EQUITY RATIO, RETURN ON ASSETS, PRICE TO BOOK VALUE DAN PRICE EARNING RATIO TERHADAP PEMBAGIAN DIVIDEN PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE TAHUN 2012-2016

SUMMARY

Pertumbuhan dan perkembangan industry manufaktur yang semakin meningkat beberapa tahun ini membuat investor memiliki ketertarikan untuk berinvestasi. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meneliti pengaruh Debt to Equity Ratio, Return on Assets, Price to Book Value, dan Price Earning Ratio terhadap Pembagian Dividen pada perusahaan manufaktur terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2016. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2016. Dengan menggunakan teknik purposive sampling, didapat sampel penelitian sebanyak 35 perusahaan. Hasil dari penelitian ini menunjukkan secara parsial dan simultan Return on Assets berpengaruh terhadap Pembagian Dividen pada perusahaan manufaktur terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2012-2016.

 Articles related

Tahmat Tahmat,Fitria Lilyana,Anggi Mulyani    

Tujuan dilakukannya penelitian ini ialah agar dapat mengetahui adanya pengaruh dari nilai kapitalisasi pasar serta price to book rasio terhadap return saham yang tercatat di BEI sebagai Top 10 Market Capt selama 2010-2019. Populasi dalam penelitian ini p... see more


Nugroho Edie Santoso,Ni Nyoman Putu Martini Ghottama    

Rancangan penelitian pada penelitian ini adalah explanatory research yakni untuk menjelaskan kedudukan-kedudukan variabel yang diteliti serta untuk mengetahui hubungan antara satu variabel dengan variabel lainnya. Besar sampel  yang diperlukan 380 m... see more


Catherine Kinata, Cinthya Cinthya, Mohd. Nawi Purba    

Di era globalisasi saat ini, kebutuhan masyarakat akan barang konsumsi semakin meningkat. Tujuan penelitian inidibuat yakni guna megetahui dan melakukan analisis Pengaruh Debt to Equity Ratio, Current Ratio, Total Asset Turnover dan Price to Book Value T... see more


Rena Wati Sipayung, Andini Dewina Putri Sinuraya, Audrey Bethesd Siahaan, Jessy Safitri Sitorus    

Dalam penelitian ini kami bermaksud untuk melihat pengaruh Return On asset, Return On Investment, Return On Equity,  dan Price Earning Ratio terhadap Modal Kerja di perusahaan Industri Dasar & Kimia yang terdaftar di Bursa Efek Indones... see more


Muhammad Umar Putra,Endra Syaputra,Parimin -    

Tujuan dari penelitian ini dilakukan adalah untuk menganalisis dan memperoleh bukti tentang Pengaruh Market Value Added dan Price Earning Ratio Pada Perusahaan Pakan Ternak Yang Terdaftar Pada Bursa Efek Indonesia. Metode penelitian yang digunakan adalah... see more