ARTICLE
TITLE

Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Motivasi Kerja Karyawan bagian GSE di PT. Lion Mentari Airlines Bandara Kualanamu DOI : 10.35126/ilman.v4i1.31 | Abstract views : 83 times

SUMMARY

penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh gaya kepemimpinan terhadap motivasi kerja karyawan GSE PT. Lion Mentari Air Lines Medan. Penelitian ini dilakukan di PT. Lion Mentari Air Lines yang terletak di Bandara Kualanamu Tanjung Morawa yang dilaksanakan pada bulan April 2015. Variabel yang diamati dalam penelitian ini terdiri dari dua variabel yaitu gaya kepemimpinan dan motivasi kerja. Penelitian ini menggunakan metode survey yang tujuannya memperoleh data dalam bentuk kualitatif dan kuantitatif, data dikumpulkan melalui penyebaran angket dan wawancara kepada 27 orang responden karyawan bagian GSE operasional dan maintenance PT. Lion Mentari Airlines. Penetapan jumlah sampel menggunakan metode sampling jenuh/sensus, analisis data menggunakan statistik diskriptif kuantitatif dengan regresi linier sederhana, sedangkan pengolahan data menggunakan program SPSS versi 20. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa gaya kepemimpinan berpengaruh positif dengan signifikan terhadap motivasi karyawan GSE di PT. Lion Mentari Airlines.

 Articles related

Ahmad Ahmad,Andi Khemal Akbar,Suaib Nur,A. Hery Riswanto,Firman Dahlan DOI : 10.32529/glasser.v4i1.417    

Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan informasi yang di akibatkan oleh pengaruh interval training terhadap peningkatan Vo2Max renang gaya kupu-kupu pada atlet renang kota palopo.Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dimana penelitian ini... see more


Natsir Muhammad,Nur Alam    

AbstractPengaruh Gaya Kepemimpinan, Motivasi Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Aparatur Pemerintah Kecamatan Bajeng Kabupaten Gowa. Peningkatan kinerja pegawai akan membawa kemajuan bagi lemabaga untuk dapat bertahan. Oleh karena itu upaya-upaya untuk ... see more


Muhammad Arsyad,Muhammad Syahrir,Zulfikar Pratama basir    

Tujuan Penelitian ini untuk mengetahui Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Pengambilan Keputusan Terhadap Kinerja Pegawai pada Dinas Kelautan dan Perikanan Kabupaten Takalar. Maka tujuan yang akan dicapai pada penelitian: Untuk mengetahui seberapa besar penga... see more


Andika Sunarya,Romansyah Sahabuddin,Zainal Ruma    

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui besarnya pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Komitmen Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Planet Beckham. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh karyawan PT Planet Beckham Kabupaten Gowa yang berjumlah ... see more


Mashudi Gani,Gusrah Gusrah    

AbstrakTujuan dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Pegawai yang Dimoderasi Oleh Motivasi Kerja. Untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Pegawai, untuk mengetahui sebe... see more