ARTICLE
TITLE

PELATIHAN PENINGKATAN KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA MELALUI MARKET PLACE PRODUK KERAJINAN CLAY BENGKEL KREASI OR

SUMMARY

Kegiatan pelatihan peningkatan kapasitas sumber daya manusia melalui market place pada produk kerajinan clay Bengkel Kreasi OR dilakukan agar dapat meningkatkan kapasitas sumber daya manusia Bengkel Kreasi OR. Hal ini penting dilakukan karena Bengkel Kreasi OR merupakan unit usaha yang terdampak dari adanya pandemi covid. Dampak tersebut mengakibatkan tidak diproduksikannya beberapa produk kerajinan clay dikarenakan metode pemasaran yang sudah dilakukan melalui metode konvensional yakni menitipkan beberapa produk ke toko cinderamata, serta melakukan pelatihan untuk anak-anak dalam bermain wood clay. Oleh karena itu, kegiatan yang dilakukan berfokus kepada peningkatan kapasitas sumber daya manusia melalui manajemen jaringan berupa market place. Kegiatan ini dilakukan di Desa Sendangmulyo Kecamatan Minggir Kabupaten Sleman. Adapun, hasil kegiatan ini adalah pembuatan akun marketplace, pembuatan booklet, serta pembuatan poster kerajinan clay Bengkel Kreasi OR.

 Articles related

agnes fitria widiyanto,Elviera Gamelia    

Keterlibatan dan kemampuan orang tua terhadap Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) anak usia dini sangat menentukan kualitas kesehatan anak. Kemampuan orang tua mengenai PHBS ditingkatkan dengan pendidikan kesehatan seperti pelatihan. Penelitian ini be... see more


Irma Hakim    

AbstrakBudidaya kepiting rajungan di tambak nelayan hingga kini belum berkembang dengan baik di Desa Mattiro Bombang.  Hal ini karena terkendala dengan populasi kepiting rajungan di sepanjang Pulau Salemo dan Pulau Sabangko semakin menurun sehingga ... see more


Santih Anggereni Anggereni,Muhammmad Rais    

Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kreativitas dan penguasaan konsep sebelum dan sesudah pelatihan pembuatan vibraor gelombang AC serta untuk mengetahui peningkatan kreativitas dan penguasaan konsep peserta didik kelas XII IPA MAN Majene. Teknik anal... see more


Taufikuddin Alfansuri    

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran keterampilan proses sains peserta didik kelas VIII MTs Madani Alauddin sebelum dan setelah diberikan pelatihan pembuatan aerogenerator sederhana,  sekaligus untuk mengetahui ada atau tidaknya pe... see more


Ayu Dewi Nastiti,Kusnanto Kusnanto,Ahsan Ahsan    

Keperawatan merupakan profesi yang mengedepankan pemahaman mengenai perilaku dan respon manusia terhadap masalah kesehatan, bagaimana berespon terhadap orang lain, serta memahami kelebihan dan kekurangan pasien. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui ... see more