Open Journal Systems

Aplikasi Arduino-Android untuk Sistem Keamanan Sepeda Motor

       Ika Kholilah, Adnan Rafi Al Tahtawi

Abstract


Sistem keamanan sepeda motor diperlukan untuk mengatasi peningkatan pencurian sepeda motor. Saat ini, solusi yang biasa dilakukan oleh pemilik sepeda motor hanya dengan memakai kunci ganda saja dimana pencuri sudah sangat menguasainya. Untuk itu diperlukan suatu sistem keamanan yang lebih baik. Dalam makalah ini, akan dipaparkan suatu sistem keamanan sepeda motor berbasis Arduino-Android. Sistem kemanan ini berbasis relai dan akan dikendalikan melalui smartphone dengan sistem operasi Android v4.4 (KitKat). Sistem komunikasi dirancang dengan menggunakan modul bluetooth HC-06 yang dapat diintegrasikan dengan papan mikrokontroler Arduino Uno. Detail perancangan sistem dijelaskan pada makalah ini. Hasil pengujian menunjukan jarak maksimal komunikasi bluetooth antara pengendali (smartphone) dengan sistem pada sepeda motor yaitu 10 m.


  http://dx.doi.org/10.31544/jtera.v1.i1.2016.53-58

Keywords


sistem keamanan; Arduino; Android; bluetooth; sepeda motor

Full Text:

  PDF

References


Bagenda, D. N., Prasetya, Indra. “Prototype Sistem Keamanan dan Pengendalian Sepeda Motor Berbasis Mokrokontroller ATmega8535â€. Jurnal LPKIA, Vol.1 No.1, pp. 1-6, September 2014

Saleh, Robby, dkk. “Sistem Keamanan Motor Menggunakan Telephone Seluler Berbasis Komunikasi Dua Arahâ€. CommIT, Vol. 1 No. 1, pp. 1-9, Mei 2007

Kurniawan, M. T. “Rancang Bangun Sistem Pengaman Sepeda Motor Anti Malingâ€. Prosiding SENTIA, pp. E-102-E-107, Politeknik Negri Malang, 2009

Lingga Hartadi, Dani Sasmoko. “Sistem Keamanan Kendaraan Suzuki Smash Menggunakan ATmega 8 dengan Sensor Bluetooth Hc-06 Berbasis Androidâ€. ELKOM Jurnal Elektronika dan Komputer, Vol.8 No.1, pp. 7-18, April 2015

www.arduino.cc

https://aldrik.wordpress.com/2009/09/04/sistem-starter-elektrik-sepeda-motor




DOI: http://dx.doi.org/10.31544/jtera.v1.i1.2016.53-58
Abstract 2037 View    PDF viewed = 5443 View

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Copyright (c) 2016 JTERA - Jurnal Teknologi Rekayasa

License URL: http://creativecommons.org/licenses/by-nc-sa/4.0/

Copyright @2016-2023 JTERA (Jurnal Teknologi Rekayasa) p-ISSN 2548-737X e-ISSN 2548-8678.

  Lisensi Creative Commons

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License.

JTERA Editorial Office:
Politeknik Sukabumi
Jl. Babakan Sirna 25, Sukabumi 43132, West Java, Indonesia
Phone/Fax: +62 266215417
Whatsapp: +62 81809214709
Website: https://jtera.polteksmi.ac.id
E-mail: jtera@polteksmi.ac.id