Inovasi Peningkatan Tenant Umkm Melalui Pendekatan Value Proposition Canvas (VPC)

  • Belina Nur Panilan Universitas Pendidikan Indonesia
  • Azizah Fauziyah Universitas Pendidikan Indonesia
  • Nizza Nadya Rachmani Universitas Pendidikan Indonesia
  • Kodrat Sapto Adjie Universitas Pendidikan Indonesia

Abstract

Alfamidi merupakan salah satu perusahaan ritel terbesar di Indonesia. Selain bergerak pada bidang ritel, Alfamidi juga menjalankan bisnisnya melalui penyewaan tenant. Namun berdasarkan pengamatan beberapa bulan terakhir jumlah keterisian tenant UMKM mengalami perkembangan yang fluktuatif, sehingga perlu adanya strategi untuk meningkatkan keterisian tenant. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui strategi dengan menggunakan pendekatan value proposition canvas (VPC) pada tenant UMKM guna meningkatkan keterisian tenant. Jenis penelitian yang di gunakan yaitu kualitatif deskriptif dengan metode pengumpulan data melalui observasi, wawancara dan kuisioner kepada tenant UMKM terkait strategi inovasi untuk meningkatkan keterisian tenant. Sumber data yang digunakan yaitu data primer dan data sekunder. Dari hasil penelitian ini, dapat disimpulkan bahwa terdapat keselarasan antara customer profile dan value map. Kedua diagram menunjukkan bahwa value map mampu mengatasi beberapa masalah yang muncul pada customer profile. Pada penelitian ini website merupakan hasil dari pemetaan value proposition canvas yang digunakan untuk memenuhi kebutuhan penyewa tenant yang telah diseleraskan dengan produk dari perusahaan. Oleh karena itu diharapkan dengan adanya pengembangan website dapat menjadi solusi atas setiap permasalahan yang rasakan dan dapat meningkatkan keterisian tenant.

Kata Kunci : Strategi Inovasi, Tenant UMKM, Value Proposition Canvas (VPC)

 

References

Simange, C., Tawas, H. N., & Roring, F. (2023). Analysis Of The Effect Of Price Discounts, Brand Image And Customer Trust On Purchasing Decisions In Alfamidi Kec. Tobelo Tengah. In Jurnal EMBA (Vol. 11, Issue 3).
Firman Hidranto. (2021, November 20). Perdagangan Ritel Semakin Bergairah. INDONESIA.GO.ID. https://indonesia.go.id/kategori/indonesia-dalam-angka/3440/perdagangan-ritel-semakin-bergairah
Indra Gunawan. (2022, May 18). Bisnis Ritel Kembali Bergairah pada 2022, Ini Buktinya. . Ekonomi.Bismis.Com. https://ekonomi.bisnis.com/read/20220518/12/1534320/bisnis-ritel-kembali-bergairah-pada-2022-ini-buktinya
Hittmár, Š., Varmus, M., & Lendel, V. (2014). Proposal of model for ef-fective implementation of innova-tion strategy to business. Procedia - Social and Behavioral Sciences, 109, 1194 – 1198.
Dhewanto, W., Indradewa, R., Ulfa, W. N., Rahmawati, S., Yoshanti, G., & Lumanga, C. Z. (2015). Mana-jemen Inovasi untuk Usaha Kecil dan Mikro. Bandung: ALFABETA
Puspa, D., & Wilopo, I. (2017). PENGEMBANGAN VALUE Proposition Dalam Pembentukan Strategi Pemasaran (Studi Kasus Pada: Pt. Suryaraya Nusatama Su-rabaya). In Jurnal Administrasi Bisnis (JAB)|Vol (Vol. 51, Issue 2). www.srn.co.id
Wahyu Adityo Prodjo. (2023, January 3). 10 Strategi untuk Melakukan Inovasi . Kompas.Com.
Marwiyah, S., Rahmadi, A., & Aisyah, R. (2022). Efektivitas Program Cash For Work (CFW) Sebagai Upaya Pemerintah Dalam Mitigasi Pandemi Covid-19 (Studi Pada Ke-lurahan Kebonsari Wetan Kecama-tan Kanigaran Kota Probolinggo):(Studi Pada Ke-lurahan Kebonsari Wetan Kecama-tan Kanigaran Kota Probolinggo). Administratio, 13(1), 15-32.
Osterwalder, A., Pigneur, Y., Bernarda, G., Smith, A. (2014) Value Propo-sition Design: How to Create Products and Services Customers Want, John Wiley & Sons.
Fedryansyah, M., Pancasilawan, R., & Zaenudin, M. (2020). Pengem-bangan Potensi Ekonomi Wilayah Dalam Perspektif Kewirausahaan Di Desa Kadakajaya. Kumawula: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(3), 533-538.
Hasyem, Y. Q. (2020). Value Proposi-tion Design Pada PT. Kemajuan Industrindo. Jurnal Ilmiah Maha-siswa FEB, 8 (2).
https://sis.binus.ac.id/2020/05/26/value-proposition-canvas
Tyasari, H. S., & Patrikha, F. D. (2023). Analisis Strategi Pemasaran Digital Dalam Upaya Peningkatan Omset Penjualan. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 11(1), 9-17
Clark, T., Osterwalder, A., & Pigneur, Y. (2012). Business model you: A one-page method for reinventing your career. John Wiley & Sons.
Flaherty, M., & Rappaport, A. (2015). Agents of Change: Sustainability and Industry Trade Associations--An Evolving Value Proposi-tion. Available at SSRN 2669415.
Prayogo, Y. R., & Liliani, D. (2017). Evaluasi Value Proposition Pada Perusahaan Sambal Noesantara. In PERFORMA: Jurnal Manajemen dan Start-Up Bisnis (Vol. 2, Issue 5).
Published
2024-01-07
Abstract viewed = 33 times
pdf downloaded = 28 times