Pesan Cyberbullying Mom Shaming di Media Sosial TikTok

  • Anne Sandra Dewi STISIP Widyapuri Mandiri Sukabumi
  • Sharadinar Istinabila STISIP Widyapuri Mandiri Sukabumi
Keywords: Cyberbullying, Mom Shaming, TikTok

Abstract

Penelitian ini untuk menjelaskan fenomena mengenai pesan dalam konten cyberbullying mom shaming di media sosial TikTok. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis fenomenologi dengan pendekatan kualitatif yang melibatkan beberapa informan yang ditentukan berdasarkan kebutuhan data secara purposif sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa fenomena mengenai pesan dalam konten cyberbullying mom shaming di media sosial TikTok masih marak terjadi yang diindikasikan dengan adanya pesan flaming (berdebat) yang terdiri atas tindakan provokasi, ujaran kebencian, dan menghasut, pesan harassment (gangguan) yang terdiri atas menyudutkan, mengejek, dan mengancam, pesan denigration (mencemarkan nama orang lain) terdiri atas gosip, rumor, dan kebohongan, kemudian pesan exclusion (mengucilkan) terdiri atas mengucilkan, mengurangi kepercayaan diri, dan mendiamkan. Fenomena cyberbullying mom shaming ini dapat memberikan dampak bagi para ibu pengguna media sosial khususnya TikTok.

References

Adiyanto, Wiwid, and Aen Istianah Afianti. "MEKANISME KUASA DALAM FENOMENA MOM SHAMING P ADA PERAN PEREMPUAN SEBAGAI IBU." Lontar: Jurnal Ilmu Komunikasi Vol.8 No.1, 2020.
Cabotaje, A. "Why Mom shaming Happens — and How to Shut It Down i ." https://rightasrain.uwmedicine.org/life/parenthood/mom-shaming,
2018.
Geofani, D. "Pengaruh Cyberbullying
Body Shaming Pada Media Sosial Instagram Terhadap Kepercayaan Diri Wanita Karir di Pekanbaru." Jom Fisip, 6, 2019: 2-6.
Morissan. Psikologi Komunikasi. . Bogor: Ghalia Indonesia, 2013.
Schindler, Mark. Rumors in Financial Markets: Insights Into Behavorial Finance. Edisi 1. . England: Willey Finance., 2007.
Syahdeini, Sutan Remy. Kejahatan Dan Tindak Pidana Komputer. Jakarta: Grafiti, 2009.
Wert, S. R., and P. Salovey. "A Social Comparison Account Of Gossip." Review of General Psychology Vol.8 No.2, 2004: 122-137.
Widiyarti, Y . "Memprihatinkan, Pelaku Mom shaming Kebanyakan Orang Terdekat,." Tempo.co. https://cantik.tempo.co/read/11566 2 8/memprihatinkan-pelaku- momshaming-kebanyakan-orang- terdekat, 2018.
Willard, Nancy E. Cyberbullying and Cyberthreats. . United States of America: Research Press, 2007.
WInarso, Inang, and Ressa Ria Lestari. "Faktor Nilai Budaya Y ang Mempengaruhi Kesehatan Ibu dan Anak." Yayasan Jurnal Perempuan Vol.24 No.3, 2019: 6-29.
Published
2022-09-07
How to Cite
Dewi, A., & Istinabila, S. (2022). Pesan Cyberbullying Mom Shaming di Media Sosial TikTok. DIALEKTIKA, 9(2), 134-147. https://doi.org/10.32816/dialektika.v9i2.2156
Section
Articles