Journal title
ISSN:    frecuency : 4   format : Electrónica

Issues

      see all issue


Skip Navigation Links.

Volume 10 Number 1 Year 2023

17 articles in this issue 

Sabrina Dahlizar,Suci Ahda Novitri,Ofa Suzanthi Betha,Putri Kurniasih,Nelly Suryani 10.25077/jsfk.10.1.1-9.2023

Buku Al-Qanun Fi’l Tibb merupakan karya Ibnu Sina mengenai prinsip – prinsip pengobatan yang disusun dalam 5 jilid dan telah digunakan sebagai dasar –dasar pengobatan dan menjadi kurikulum dalam pendidikan kedokteran dan farmasi sampai abad ke 18.  S... see more

Pags. 1 - 9  

Fitrianti Darusman,Aprian Dwiatama,Sani Ega Priani 10.25077/jsfk.10.1.10-20.2023

Esomeprazol magnesium trihidrat merupakan obat golongan proton pump inhibitor (PPI) yang dapat digunakan dalam pengobatan tukak lambung dengan menghambat sekresi asam lambung. Namun esomeprazol dikategorikan ke dalam BCS kelas 2 dengan kelarutan yang buru... see more

Pags. 10 - 20  

Delila Eliza,Nadia Farhanah Syafhan,Retnosari Andrajati,Sri Wulandah Fitriani 10.25077/jsfk.10.1.21-27.2023

Medication adherence is important in controlling blood sugar levels (HbA1c) in patients with Diabetes Mellitus (DM). Studies on the relationship between medication adherence and blood sugar control on the quality of life (QoL) in Type 2 DM patients are li... see more

Pags. 21 - 27  

Najmiatul Fitria,Lailaturrahmi Lailaturrahmi,Yelly Oktavia Sari,Fahira Tri Anata,Khairatul Husnia 10.25077/jsfk.10.1.28-34.2023

Adherence is a major problem in hypertension treatment. Patients' adherence can be evaluated through pill count by counting the remaining amount of the patient's medication at the beginning and the end, using a pillbox as a tool to improve patient medicat... see more

Pags. 28 - 34  

Dhiancinantyan Windydaca Brata Putri,Dewi Puspita Apsari 10.25077/jsfk.10.1.35-43.2023

Anak-anak merupakan kelompok yang paling rentan mengalami penyakit influenza akan tetapi antivirus dan vaksin yang ada masih terbatas efektivitasnya. Kecamatan Kintamani merupakan daerah perbukitan dengan tanaman obat yang tumbuh subur dan terbatasnya aks... see more

Pags. 35 - 43  

Rini Agustin,Dwi Ramasepti Arta,Rahmi Nofita 10.25077/jsfk.10.1.44-53.2023

Isolasi kolagen dari kulit ikan biasanya menghasilkan kolagen dalam bentuk serat padat yang tidak larut dalam air. Pembentukan partikulat kolagen dalam ukuran yang lebih kecil bahkan sampai mencapai ukuran nanometer menjadi hal yang penting terkait dengan... see more

Pags. 44 - 53  

Armini Syamsidi,Evi Sulastri,Yusriadi Yusriadi,Pramita Putri,Nuur Aanisah 10.25077/jsfk.10.1.54-61.2023

This study aims to determine the effective concentration of rice bran oil which can protect against ultraviolet (UV) rays as well as formulate it in compact powder preparation followed by determination of its Sun Protecting Factor (SPF) value. Rice bran s... see more

Pags. 54 - 61  

Aiyi Asnawi,Ellin Febrina,Widhya Aligita,Anne Yuliantini,Arfan Arfan 10.25077/jsfk.10.1.62-70.2023

Berbagai efek farmakologis telah dikaji terhadap ekstrak dan islolat dari Acalypha Indica L. terutama terkait dengan aktifitas anti kanker. Matrix metalloproteinases MMP9 merupakan contoh yang sangat baik dari kelompok proteinase terpenting yang terlibat ... see more

Pags. 62 - 70  

Adhitya Jessica,Elvita Sari,Revi Yenti,Erizal Zaini 10.25077/jsfk.10.1.71-77.2023

Candesartan cilexetil (CC) merupakan agen antihipertensi yang sangat efektif tetapi memiliki kelarutan yang buruk sehingga bioavailabilitasnya terbatas. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan CC terdisolusi melalui pembuatan dispersi padat dengan hid... see more

Pags. 71 - 77  

Regina Andayani,Ditya Kesumaningrum,Tadzkia Nisa,Elidahanum Husni,Suryati Suryati,Syofyan Syofyan,Dachriyanus Dachriyanus 10.25077/jsfk.10.1.78-88.2023

ABSTRAKRendang merupakan salah satu makanan tradisional Sumatra Barat dari olahan daging sapi. Harga daging sapi yang mahal, mendorong pemalsuan menggunakan daging babi hutan. Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan metode analisis autentikasi rendan... see more

Pags. 78 - 88  

Rahmi Nofita,Rini Agustin,Mutiara Izmu Fajrin 10.25077/jsfk.10.1.89-99.2023

Kebutuhan kolagen sebagai bahan baku untuk industri farmasi dan kosmetika pada saat ini sangat tinggi. Hambatan dalam proses produksi kolagen, proses pembuatan sediaan yang mengandung kolagen, dan pada waktu penyimpanan bahan baku serta sediaan yang menga... see more

Pags. 89 - 99  

La Ode Aman,Mangara Sihaloho,Arfan Arfan 10.25077/jsfk.10.1.100-113.2023

DYRK2 (Dual-specificity tyrosine phosphorylation-regulated kinase 2) merupakan protein kinase yang memiliki banyak peranan dalam berbagai proses biologis, termasuk pembelahan sel, proliferasi sel, diferensiasi sel, dan apoptosis. DYRK2 diantaranya terliba... see more

Pags. 100 - 113  

Sadakata Sinulingga,Muniaty Sulam Ng,Subandrate Subandrate,Liniyanti D. Oswari 10.25077/jsfk.10.1.114-119.2023

Kersen atau inang tanaman benalu kersen (Dendrophthoe pentandra (L.) Miq) telah terbukti dapat menurunkan asam urat karena mengandung senyawa metabolit sekunder terutama flavonoid, sebuah senyawa berstruktur mirip xantin yang menginhibisi xantin oksidase ... see more

Pags. 114 - 119  

Anisa Sri Mulyani,Meiskha Bahar,Taufiq Fredrik Pasiak,Cut Fauziah 10.25077/jsfk.10.1.120-128.2023

Actinomycetes merupakan bakteri Gram positif, berbentuk batang panjang, dan dapat dimanfaatkan sebagai antimikroba karena dapat memproduksi senyawa metabolit sekunder. Faktor yang mempengaruhi produksi senyawa tersebut adalah waktu fermentasi dan pH. Salm... see more

Pags. 120 - 128  

Zilhadia Zilhadia,Bayyinah Bayyinah,Ofa Suzanti Betha 10.25077/jsfk.10.1.129-136.2023

Penggunaan gelatin babi pada kapsul lunak menimbulkan kekhawatiran konsumen terkait status kehalalannya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan gelatin sapi dan babi yang digunakan pada kapsul lunak menggunakan High Performance Liquid Ch... see more

Pags. 129 - 136  

Sandra Hermanto,Syadzwina Nurdzakiyyah Ahmad,Tarso Rudiana 10.25077/jsfk.10.1.137-144.2023

Soybean is a source of vegetable protein that is rich in nutrients and a source of producing anticancer bioactive peptides. This study aims to determine the optimum conditions for hydrolysis of soybean protein with papain enzyme and their cytotoxicity aga... see more

Pags. 137 - 144  

Irfan Imam Taufik,Sundani Nurono Soewandhi,Yuda Prasetya Nugraha 10.25077/jsfk.10.1.145-154.2023

Vitamin C dalam bidang kosmetik memiliki banyak manfaat termasuk sebagai antioksidan. Akan tetapi sediaan vitamin C mudah teroksidasi dan mengalami perubahan warna sehingga perlu ditambahkan penstabil yang mampu menjaga kestabilan vitamin C selama pemakai... see more

Pags. 145 - 154