Journal title
ISSN: 1412-1026    frecuency : 4   format : Electrónica

Issues

      see all issue


Skip Navigation Links.

Volume 22 Number 1 Year 2022

28 articles in this issue 

Widia Zahra,Iflan Nauval,Tgk Puspa Dewi,Rajuddin Rajuddin,Marisa Marisa

Abstrak : Anemia merupakan salah satu masalah kesehatan yang paling sering terjadi di dunia. Selama masa kehamilan, semua ibu hamil harus mengkonsumsi minimal 90 tablet Fe untuk mencegah terjadinya anemia selama masa kehamilan. Ibu hamil juga mengalami pe... see more

 

Huriatul Masdar

Various studies have proven the antioxidant content of Sonneratia alba fruit. Antioxidants are known to play an important role in inhibiting the formation of fibrotic tissue and atheromatous plaques in atherosclerosis, in which TGF- ß1 expression plays an... see more

 

Irhamni Rahmatillah

Stabilitas emosi adalah kemampuan seseorang dalam mengelola dan mengontrol emosinya dengan tidak menunjukkan reaksi emosi yang berlebihan ketika dihadapkan dengan suatu permasalahan. Salah satu faktor yang berperan dalam mempengaruhi stabilitas emosi sese... see more

 

Revinta Mozache Hardiman,Fajri Marindra Siregar

Hipertensi merupakan masalah kesehatan nasional yang paling sering dijumpai di fasilitas layanan kesehatan primer. Prehipertensi bukan penyakit, melainkan berupa pengingat untuk menurunkan tekanan darah sebelum berada dalam kondisi hipertensi dan komplika... see more

 

tazqia Farsya

Abstrak. Corona Virus Disease-19 merupakan penyakit yang disebabkan oleh SARS-CoV-2. Berdasarkan data World Health Organization, pada tanggal 13 April 2020, lebih dari 1,7 juta orang di dunia telah terinfeksi COVID-19. Pandemi COVID-19 yang terjadi saat i... see more

 

vonna azizah

ABSTRAKEpilepsi adalah kondisi kejang berulang tanpa provokasi yang terjadi pada 2 kejadian kejang atau lebih. Prevalensi epilepsi pada bayi dan anak-anak cukup tinggi, menurun pada umur dewasa muda dan pertengahan, kemudian prevalensinya meningkat pada u... see more

 

Zinatul Hayati,Endah Widyastuti1,Zinatul Hayati,Nurjannah Nurjannah,Mudatsir Mudatsir,Irwan Saputra

AbstrakPenggunaan antibiotik yang tidak rasional akan berisiko pada kegagalan terapi atau resistensi bakteri terutama pada pasien infeksi yang dirawat inap di rumah sakit. Penelitian ini dirancang untuk mengevaluasi kualitas penggunaan antibiotik dan hubu... see more

 

Andra Dea Riskia

Rinosinusitis adalah suatu kondisi peradangan pada hidung dan sinus paranasal. Rinosinusitis disebabkan oleh berbagai faktor termasuk faktor lingkungan, anatomi dan penyakit sistemik. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui karakteristik penderita rinos... see more

 

erwien isparnadi,Fatah Jati Pamungkas,Diah Hermayanti,yoyok Subagio

Abstract. Background: Abrasion wound is the release of the skin surface caused by friction with rough surface, ginger anti-inflammatory compound so that it can accelerate the healing of abrasion wounds. Objective: the effectiveness of healing abrasion wou... see more

 

Zia Zia Ambiya

Menurut data dari Internasional Labour Organization (ILO) setiap tahun terdapat lebih dari 250 juta kasus penyakit akibat kerja bahkan 1,2 juta pekerja meninggal karena kecelakaan serta sakit di tempat kerja. Kasus PAK (Penyakit Akibat Kerja) tingkat duni... see more

 

Mardhatillah Mukhtar

Imunisasi merupakan suatu upaya mengendalikan penyakit dengan cara pemberian vaksin sebagai intervensi kesehatan yang paling hemat biaya. Munculnya pandemi COVID-19 telah mempengaruhi sistem pelayanan kesehatan. Penetapan program pencegahan dan penanggula... see more

 

Auzan Al Kautsar,vera dewi mulia,Suryawati Suryawati,Hafni Andayani,Nichola Anti Perdana,Hijra Novia Suardi,zahratul aini

Peningkatan penggunaan produk obat herbal terutama pada lansia menimbulkan kekhawatiran akan keamanannya. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mensurvei penggunaan obat herbal lansia sehingga dapat dipantau penggunaannya. Penelitian ini merupakan studi... see more

 

Syaza Azra,Rajuddin Rajuddin,Fitri Dewi Ismida

Abstrak. Kejadian dismenorea pada remaja usia sekolah masih tergolong tinggi. Banyaknya dampak yang diakibatkan oleh dismenorea berakibat pada penurunan produktivitas dan prestasi belajar siswi.  Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pen... see more

 

Muh Iqbal

Faktor usia dan kebiasaan merokok adalah faktor resiko terhadap berbagai penyakit salah satunya adalah Diabetes Mellitus (DM). Kebiasaan merokok telah menjadi gaya hidup bagi sebagian besar masyarakat Indonesia. Penelitian ini bertjuan untuk mempelajari p... see more

 

Hardi Yanis,Abdullah Abdullah,Desi Salwani,Muhammad Diah,Muhsin Muhsin,Maimun Syukri

Pendahuluan. Penyait Ginjal Stadium Akhir (end stage renal disease, ESRD) merupakan stadium Penyakit Ginjal Kronis (PGK) yang memerlukan terapi pengganti ginjal termasuk hemodialisis (HD). Indikator keberhasilan HD termasuk kinerja jantung dan kualitas hi... see more

 

Rahmatul - Husna

Kondisi lingkungan rumah memiliki pengaruh besar terhadap perkembangan alergi pernapasan pada anak. Agen pencetus alergi dapat ditemukan di berbagai sudut ruangan di dalam rumah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran lingkungan rumah anak... see more

 

vernando parlindungan simanjuntak

Dalam tahun 2016 hingga 2018, Badan Pusat Statistik mencatat perubahan signifikan pada orang yang mengalami luka ringan dan luka berat hingga mengakibatkan kematian. Data luka ringan pada tahun 2016 tercatat 120.532 orang, sedangkan pada tahun 2018 tercat... see more

 

Eva Imelda,Putri Hermaya

Pendahuluan : Katarak kongenital merupakan  kelainan dimana terjadi kekeruhana pada lensa mata yang terdeteksi sejak lahir. Saat ini katarak kongenital masih menjadi penyebab kebutaan utama pada anak di dunia. Prevalensi 1-15 kasus dalam 10.000 anak,... see more

 

Yulia Trisna,Fanny Adhy Putri,Reno Bestari

Krisis miastenik adalah perburukan gejala yang terjadi pada pasien miastenia gravis, ditandai dengan kondisi gagal nafas. Sebanyak 15-20 % pasien miastenia gravis mengalami krisis miastenik dalam kehidupannya. Mortalitas akibat krisis miastenik pada saat ... see more

 

Satria Perwira

Background: A traffic accident is an unexpected and unintentional event involving a vehicle with or without other road users which causes human victims to suffer minor injuries, moderate injuries, and serious injuries.Case Presentation: A letter has been ... see more

 

Esravila Ariya Wibisono,Yuscha Anindya

Leptospirosis is a spirochaetal zoonotic disease associated with a broad spectrum of clinical manifestations from asymptomatic to multi-organ failure and death. Acute liver and renal involvement in severe forms of leptospirosis is known as Weil’s disease.... see more

 

Taufik Suryadi,Kulsum Kulsum

The prevalence and incidence of traffic accidents resulting in injuries to the extremities are still high enough so that the morbidity and mortality rates increase each year. Extremity injuries that occur as a result of traffic accidents cause damage to b... see more

 

Miranda Ashar

Gonore merupakan salah satu penyakit infeksi menular seksual disebabkan oleh kuman Neisseria gonorrhoeae. Penyakit dapat menimbulkan komplikasi berupa pelvic inflammatory disease pada perempuan atau epididimitis pada laki–laki yang dapat menyebabkan infer... see more

 

Teuku Husni T.R,Gilbran Ayyubi

Abstrak. Sebagian besar pasien yang terinfeksi SARS-CoV-2 menunjukkan gejala-gejala pada sistem pernapasan seperti demam, batuk, bersin, dan sesak napas. Beberapa penelitian mengungkapkan bahwa terjadi penurunan kemampuan penciuman pada pasien yang dinyat... see more

 

Panji Sananta,Alva Pribadi

Osteogenesis Imperfecta (OI) is defined as genetic disorders presented by various clinical presentations, such as bone deformities, abnormalities in dental structure, deafness, blue sclera, growth retardation, and ligament laxity. Most OI patients have a ... see more

 

Ibnu Purwanto

Hingga saat ini tatalaksana KPTN masih belum menghasilkan peningkatan kesintasan yang memuaskan. Jika dibandingkan subtipe KPD lainnya, KPTN bersifat lebih imunogenik dengan ekspresi PD-1/PD-L1 yang lebih tinggi sehingga menjadi kandidat yang baik dalam p... see more

 

Yunita Arliny

Penyembuhan Infeksi COVID-19 bergantung pada sistem imun. Sistem imun yang baik dianggap memegang peranan penting untuk melindungi tubuh terhadap keparahan gejala klinis yang terjadi. Telah diketahui bahwa selama masa infeksi akan mengakibatkan peningkata... see more

 

Anita Chandra Hidayat

Seiring dengan bertambahnya usia, penduduk lansia memiliki kerentanan kesehatan sehingga perlu mendapat perlindungan dan perhatian khusus. Menurut data hasil Susenas 2019, penduduk lanjut usia (lansia) di DKI Jakarta didominasi oleh kategori lansia muda (... see more