6 articles in this issue
Agik Nur Efendi,Agus Purnomo Ahmad Putikadyanto,Iswah Adriana,Erika Kurniawati 10.26499/salingka.v19i1.602 Abstract views: 120
Artikel ini membahas tentang bahasa Presiden Joko Widodo selama pandemi Covid-19. Kami mencoba menyoroti bagaimana seorang pemimpin negara mengkonstruksi bahasa guna menciptakan kedamaian dan ketenangan pada masyarakat di tengah kepanikan akibat pandemi C... see more
ananda febrina damayanti 10.26499/salingka.v19i1.640 Abstract views: 88
Penelitian ini mengkaji kesetaraan gender dan citra gender yang terdapat dalam iklan keperluan rumah tangga di televisi. Penelitian ini menggunakan desain penelitian kualitatif deskriptif dengan jenis pendekatan analisis wacana kritis Sara Mills. Pengumpu... see more
Yosi Wulandari,Wachid Eko Purwanto,Muh Saeful Effendi,Roni Sulistiyono,Nika Fisari 10.26499/salingka.v19i1.652 Abstract views: 88
As one of Indonesian original literary works, Syair needs to be introduced and taught proportionally. Unfortunately, in the implementation of teaching, syair still meets some constrains, including (1) Indonesian language textbooks in junior high schools c... see more
Mulyadi Mulyadi 10.26499/salingka.v19i1.638 Abstract views: 77
Parodi biasanya dilakukan dalam menghadirkan kenyatan ataupun teks masa lalu ke dalam sebuah teks baru untuk mengolok-olok, menyentil, dan mengkritik sekaligus menghadirkan kejenakaan atas sebuah kenyataan sosial yang ditanggapi pengarang. Novel Persiden&... see more
Meitri Setiyaningsih,Atiqa Sabardila 10.26499/salingka.v19i1.682 Abstract views: 89
Tujuan penelitian ini untuk mendeskripsikan campur kode, interferensi fonologis, dan integrasi dalam caption postingan instagram Ganjar Pranowo. Dipilihnya Instagram tersebut karena dalam caption banyak dijumpai peristiwa kontak bahasa. Jenis penelitian i... see more
Asna Ntelu,Sayama Malabar,Dakia N Djou,Jafar Lantowa 10.26499/salingka.v19i1.717 Abstract views: 133
Bahasa Bajo adalah satu di antara bahasa daerah yang ada di Provinsi Gorontalo khususnya yang terdapat di Desa Bajo Kec. Tilamuta Kab. Boalemo. Umum mata pencaharian Suku Bajo adalah nelayan tradisional. Suku Bajo pun mulai m... see more