ARTICLE
TITLE

PENGARUH LABEL HALAL, CITRA MEREK DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KOSMETIK WARDAH

SUMMARY

Indonesia merupakan salah satu pasar kosmetik yang menjanjikan bagi produsen. Terlebih lagi, kosmetik menjadi trend saat ini, didukung dengan perkembangan dunia teknologi yang dapat membantu dunia pemasaran berkembang secara pesat sehingga dapat menginspirasi masyarakat dalam berpenampilan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh label halal, citra merek dan harga terhadap keputusan pembelian kosmetik wardah pada mahasiswi manajemen universitas pelita bangsa angkatan 2016, secara parsial.. Data diperoleh dengan menggunakan analisis regresi berganda dan diolah dengan menggunakan SPSS Versi 22.Hasil penelitian menunjukkan (1) Variabel label halal sacara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian, hal ini ditunjukkan nilai thitung < ttabel (3,775 > 0,205) dan nilai sig 0,000 < 0,05. (2) Variabel citra merek secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, hal ini ditunjukkan nilai thitung > ttabel (4,361 > 0,205) dan nilai sig 0,000 < 0,05. (3) Variabel harga secara parsial berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian, hal ini ditunjukkan nilai thitung > ttabel (5,181 > 0,205) dan nilai sig 0,000 < 0,05. Label halal, citra merek dan harga memberikan kontribusi pengaruh sebesar 86,0% kepada keputusan pembelian sedangkan sisanya 14,0% dijelaskan oleh faktor lain yang tidak dimasukan ke dalam penelitian ini

 Articles related

Dinda Astari Ristaningrum, Erlita Risdanasti    

Pada era saat ini penggunaan internet dalam kehidupan sehari- hari merupakan sebuah keharusan untuk orang lain. Karena dengan kemudahan dalam mengakses internet dimanfaatkan untuk berbagai keperluan untuk mencari informasi melalui search engine, melakuka... see more


Aulia Ankin Nadella,Miftakhul Khasanah    

This research aims to determine the influence of halal labeling, affiliate marketing, consumer reviews, electronic wallets, and free shipping on purchasing decisions for imported food in the Indonesian marketplace. The research used a quantitative method... see more


Tri Septin Muji Rahayu,Resti Handayani    

Tujuan penelitian ini adalah menganalisis variabel label halal, promosi di media sosial dan word of mouth (WOM) terhadap keputusan pembelian MS Glow di Cilacap. Sampel dalam penelitian ini adalah konsumen pengguna MS Glow di Cilacap. Pengambilan sampel d... see more

Revista: Derivatif

Fitrah Rahma Inayah,Idris Parakkasi,A Syathir Sofyan    

This study aims to determine the effect of halal labeling, personal selling and online customer reviews on purchasing decisions for Instagram followers of Scarlett Whitening products. This study uses a quantitative analysis approach using multiple linear... see more


Savitri Hendradewi, Amalia Mustika, Anis Darsiah    

This study aims to determine the awareness of halal and halal labels on the interest in buying Korean instant noodles in school teenagers in Jakarta. The research method used is multiple regression analysis method. The population is all school youth in J... see more