ARTICLE
TITLE

PENGARUH ADAT TERHADAP FASAD RUMAH TRADISIONAL BUGIS BONE

SUMMARY

Dalam masyarakat tradisional, segala sesuatu yang menyangkutkehidupan masyarakat selalu di lakukan bersendikan adat istiadat. Adatistiadat menjadi semacam pedoman dalam berpikir dan bertindak sesuaipola kehidupan masyarakatnya. Arsitektur Tradisional sebagai produkbudaya yang diwujudkan dalam bentuk fisik bangunan melalui prosesperenungan yang mengaitkan atau menghubungkan antara kehidupan seharihari dan kepercayaan terhadap alam semesta. Terwujud baik dalam tingkahlaku secara berinteraksi, termasuk perlakuan dalam tata cara membangunrumah di dalam lingkungan alam sekitarnya. Tata cara pembuatan rumahmenurut konsep arsitektur tardisional Bugis Bone, merujuk pada pesan atauwasiat yang bersumber dari kepercayaan dan adat istiadat yang dianut olehmasyarakat Bugis Bone, mulai pemilihan tempat, penentuan arah peletakanrumah bentuk arsitektur, hingga penyelenggaraan upacara ritual ketikaproses membangunnya. Dalam proses pembangunan ini merupakanrangkaian dialog dan keputusan antara penghuni rumah dan panrita bola.Rumah Bugis merupakan refleksi dari penghuni dan masyarakatnya.Bangunan rumah tersebut dibuat tidak hanya memberi fungsi tetapi jugamemberi nilai estetik yang pada dasarnya merupakan bentuk prilakuspiritual para pemiliknya. Hal tersebut terlihat pada bagaimana merekamembuat rumah sesuai dengan pandangan kosmologis mereka. RumahBugis dibangun memiliki makna simbolis yang sangat kuat, di manakonstruksi rumah dibangun dalam tiga ruang yang mewakili tiga makna.Makna yang diwakili tersebut merupakan cerminan akan tiga dunia yangdiyakini masyarakat Bugis, yaitu dunia atas, dunia tengah dan dunia bawah.Sedangkan secara fungsional, rumah Bugis memiliki fungsi yangmenjelaskan bagaimana kehidupan itu harus dibangun dan sosialitasmereka terhadap keluarga, masyarakat dan lingkungan mereka. Lokasipenelitian di fokuskan pada salah satu desa di Kabupaten Bone yaitu DesaKajuara dengan sasaran obyek rumah warga yang masih memilikiketerkaitan dengan adatnya. Penelitian ini menggunakan pendekatankualitatif yang berorintasi dengan pendekatan fenomenologis.

 Articles related

Edi Siswanto,Ani Margawati,Antono Suryoputro    

ENGLISHSamin Society is located in the area of Baturejo Village, Sukolilo District, Pati Regency. The initial data of 79 children consist of 2 to 5 years old that have status immunization 1 child completely immunized and 78 children uncompletely immunize... see more

Revista: Jurnal Litbang

Ainun Jariah,Hernawati Hernawati    

Tujuan dari penelitian ini yaitu Untuk mengetahui perbandingan nilai kadar air dan nilai daya serap terhadap yodium dari bahan organic berbeda-beda, Untuk mengetahui bahan organik yang menghasilkan karbon aktif yang sesuai dengan SNI. Metode yang digunak... see more


Fatmawati Nur    

Penelitian ini dilakukan untuk menguji aktivitas enzim amiloglukosidase yang dihasilkan oleh Aspergillus niger pada kombinasi pH dan suhu yang bervariasi, yaitu pada pH 4.5, 5.0, dan 5.5, suhu 35 °C, 40 °C, 50 °C, 55 °C, 60 °C, dan 65 °C, dengan tujuan m... see more


Rudini Arif, N Ginting, I Sembiring    

Karakteristik pakan ternak adalah tersedia dalam jumlah besar, murah dengan kualitas baik. Leguminosa seperti Indigofera zollingeriana adalah salah satu tanaman yang memenuhi karakteristik tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pemanfaatan s... see more


Wilda Syahri, Yusnaidar, Epinur    

Berdasarkan kurikulum Program Studi Pendidikan Kimia FKIP Universitas Jambi, mata kuliah Kimia Fisika II, merupakan salah satu mata kuliah yang tergabung dalam kelompok Mata Kuliah Keilmuan dan Keahlian (MKK). Dengan demikian keberadaan pokok bahasan dal... see more