ARTICLE
TITLE

PENGARUH LEVERAGE, FIXED ASSET INTENSITY, DAN FIRM SIZE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN REVALUASI ASET SEBAGAI MODERASI                                                                        DOI : 10.26623/jreb.v12i1.1524

SUMMARY

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh leverage yang diproksikan dengan debt to asset ratio, fixed asset intensity dan firm size terhadap nilai perusahaan yang diproksikan dengan price to book value dengan revaluasi aset sebagai moderasi. Data diambil dari laporan keuangan dan laporan tahunan perusahaan manufaktur yang terdaftar di BEI tahun 2015-2016. Dengan metode purposive sampling, diperoleh 42 sampel perusahaan revaluer. Data diolah menggunakan analisis SEM smartPLS versi 3.0 Hasil pengujian menunjukkan bahwa leverage dan firm size berpengaruh signifikan terhadap nilai perusahaaan, sedangkan fixed asset intensity tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan. Revaluasi aset tidak memoderasi hubungan antara leverage, fixed asset intensity dan firm size terhadap nilai perusahaan The purpose of this study is to analyze the influence of leverage which using debt to asset ratio as the proxy, fixed asset intensity and firm size to the firm value which using price to book value as the proxy with revaluation of fixed assets as a moderating.The data obtained from the financial statements and annual report of manufacturing companies that listed in the Indonesian Stock Exchange on period 2015-2016. As much as 42 revaluer firms were taken as a sample using purposive sampling method, ande analyzed by the Structural Equatiom Modeling (SEM) analysis using smartPLS version 3.0.The results shows that leverage and firm size significantly effect to the firm value, but fixed asset intensity has not significant effect to the firm value. As a moderating variable, revaluation of fixed assets can not moderate the effect of leverage, fixed asset intensity and firm size to the firm value.

 Articles related

Sukiantono Tang,Fiorentina Fiorentina    

ABSTRACTThe purposes of this study is to investigate the impact of firm characteristics, firm performances, and management entrenchment on earnings management by using firms registered on Bursa Efek Indonesia for the period 2015-2019. Sampling method tha... see more


Suherman, Umi Mardiyati, Rismawati    

Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui Pengaruh Direksi dan Komisaris Asing Terhadap Kinerja Perusahaan yang Terdaftar di Indeks Kompas 100 Periode 2013-2017. Variabel bebas yang digunakan dalam penelitian ini yaitu Direksi dan Komisaris Asing. Variab... see more


Fangky A Sorongan    

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Return On Equity, Biaya Operasional Pendapatan Operasional, Non Performing Loan dan Loan to Deposit Ratio serta Inflasi terhadap Capital Adequacy Ratio. Data yang digunakan diperoleh dari laporan keuanga... see more


Umi Mardiyati, Qothrunnada Qothrunnada, Destria Kurnianti    

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kepemilikan manajerial, struktur aktiva, ukuran perusahaan, pertumbuhan penjualan dan profitabilitas terhadap kebijakan utang pada perusahaan aneka industri yang terdaftar di BEI periode 2012-2016 dengan... see more


Ade Ananto Terminanto,Ali Rama    

Indonesia’s economy grows persistently with positive growth when developed countries are otherwise. In the meantime, government expenditure increases gradually in order to boost economic growth of the country. In literatures, the impact of government fis... see more

Revista: Iqtishadia