ARTICLE
TITLE

EDUKASI DAN SOSIALISASI OBAT TRADISIONAL BERBASIS TANAMAN OBAT KELUARGA DENGAN PEMANFAATAN DAUN SALAM (Syzygium polyanthum) SEBAGAI OBAT ANTI HIPERTENSI DAN ANTI KOLESTEROL

SUMMARY

Kelurahan Paal V merupakan salah satu kelurahan yang ada di Kecamatan Kota Baru. Pada kegiatan pengabdian masyarakat di RT. 35 diketahui bahwa banyak warga yang memanfaatkan lahan kosong untuk menanam TOGA yang dapat digunakan sebagai menghiasi pekarangan rumah dan sebagai obat herbal untuk menyembuhkan penyakit karena dianggap lebih aman dan tanpa efek samping, salah satu nya adalah daun salam. Pemanfaatan daun salam yang di lakukan pada kegiatan ini sederhana, yaitu dengan menyeduh daun salam dengan air panas. Kesimpulan dari hasil penelitian bahwa ada pengaruh dari pemberian seduhan air daun salam terhadap penderita hipertensi dan kolesterol. Dari hasil ian masyarakat ini, diharapkan masyarakat dapat memanfaatkan daun salam ini sebagai penurun tekanan darah tinggi dan kolesterol.

 Articles related

Hasda Nami Harahap,Ika Milia Wahyuni Siregar,Nurainun Harahap,Sofia Anggreni Siagian,Muaz Tanjung    

Pada kegiatan pemberdayaan masyarakat ini bertujuan untuk melakukan perbaikan dan peningkatan terhadap kualitas pendidikan dan keagamaan, ekonomi, kesehatan dan lingkungan. Agar tujuan dari pemberdayaan masyarakat dapat tercapai dilakukan kegiatan observ... see more


Medi Andriani,Erinda Rizki Putri,Afdonil Khomarul Fatta,Anggita Septia Meriza,Dewi Permata Sari,Nada Anandita,Raiza Nolasari,Sri Puri Rizki,Wita Astari    

Tanaman Obat Keluarga (TOGA) merupakan tanaman yang sangat berkhasiat terutama di bidang kesehatan. Berdasarkan pendataan keluhan penyakit yang sering dirasakan  masyarakat di DUSUN TANJUNG ALE Desa Kemingking Dalam sebesar 50% menyatakan masuk angi... see more


Armini Hadriyati,Nurhadisma Nurhadisma,Ginanjar Satrio,Sesqia Rahma,Ulma Sintia,Ayu Apriliya,Lara Syahila,Amellia Pratiwi    

Penggunaan obat khususnya kepada anak-anak perlu mendapatkan perhatian khusus karena tidak semua anak mampu meminum obat ketika sedang sakit. Di samping itu di masa anak-anak memang perlu mendapatkan banyak informasi tentang berbagai profesi agar dapat m... see more


Nirmala Sari,Fajriani Fajriani,Ida Ratna Nila,T. Andi Fadlly    

Desa Sriwijaya merupakan salah satu desa yang ada di Kecamatan Kota Kualasimpang Kabupaten Aceh Tamiang. Desa ini termasuk salah satu desa yang terdampak banjir, sehingga saat banjir melanda, resiko penularan dan serangan penyakit tertentu pun menjadi me... see more


Hanifah Mutia Zaida Ningrum Amrul,Andi Setiawan,Zamriyetti Zamriyetti    

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) yang dilaksanakan pada kelompok tani tanaman obat Arih Ersada. Untuk mewujudkan kemandirian Kesehatan pada masyarakat, salah satunya dengan memanfaatkan tanaman obat yang berada di sekitar lingkungan masyarakat... see more